Banjarbaru, PW: TNI AL, Pasmar 1. Prajurit Batalyon Intai Amfibi 1 Marinir (Yontaifib 1 Mar) Praka Marinir Sedilta Pilon Nubatonis meraih berhasil menjuarai Kejuaraan Banua Duathlon Challenge 2024 yang diselenggarakan di kawasan Perkantoran Setdaprov Kalsel, Banjarbaru, Minggu (26/05/2024). Banua Duathlon Challenge 2024 resmi dibuka Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) Bapak Sahbirin Noor yang diwakili oleh Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kalsel Bapak Hermansyah dengan diikuti 179 peserta dari mancanegara termasuk sejumlah atlet Duathlon Indonesia. Menanggapi keberhasilan prajuritnya, Komandan Batalyon Intai Amfibi 1 Marinir (Danyon Taifib 1 Mar) Mayor Marinir Laili Nugroho,…
Baca SelengkapnyaCategory: TNI AL
Olahraga Bersama Perwira Menbanpur 1 Marinir
Jakarta, PW: TNI AL, Pasmar 1. Dalam rangka menjaga kebugaran tubuh, seluruh Perwira jajaran Resimen Bantuan Tempur 1 Marinir (Menbanpur 1 Mar) yang dipimoin oleh Danmenbanpur 1 Mar Kolonel Marinir Yuyun Susanto, S.E., M.Tr.Hanla., M.M., di depan Gedung Badik Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan, Senin (27/05/2024). Tujuan kegiatan olah raga tersebut dalam rangka menjaga stamina dan kebugaran tubuh, selain itu olahraga bersama ini juga untuk menjaga soliditas, kekompakan dan kebersamaan para Perwira di jajaran Menbanpur 1 Mar. Kegiatan diawali dengan Apel di depan Badik, gerakan pemanasan dilanjut dengan jalan…
Baca SelengkapnyaPrajurit Yonif 2 Marinir Tampil Gemilang di Lomba Tembak Danjen Kopassus Shooting Championship
Sukoharjo, PW: TNI AL, Pasmar 1. Prajurit Batalyon Infanteri 2 Marinir (Yonif 2 Mar) kembali menunjukkan prestasi kemampuan tempur mereka dalam ajang lomba tembak bergengsi “Danjen Kopassus Shooting Championship” yang digelar di Mako Grup 2 Kopassus Kartasura, Sukoharjo, Sabtu dan Minggu (25-26/05/2024). Kejuaraan tingkat Nasional ini diikuti sebanyak 1.283 peserta dari TNI-Polri maupun umum, termasuk Yonif 2 Marinir ikut ambil bagian yang diwakili oleh Praka Marinir Ngasto Pambudi dan Pratu Marinir Maher S. Weniliwang. Prajurit Yonif 2 Marinir menunjukkan kemampuan terbaiknya dengan meraih total 3 piala, diantaranya Juara I kategori…
Baca SelengkapnyaAtlet Karate Yonif 4 Marinir Raih Medali Emas
Kab. Bogor, PW: TNI AL, Pasmar 1. Atlet karate Batalyon Infanteri 4 Marinir (Yonif 4 Mar) berhasil meraih prestasi dalam Kejuaraan Provinsi (Kejurprov) INKAI Jawa Barat tahun 2024 yang digelar di Sport Hall PMPP, Kab. Bogor, Minggu (26/05/2024). Sertu Marinir Rindra Prasetya berhasil meraih medali emas pada kategori Kumite perorangan putra kelas 84 Kg. Krjuaraan inj merupakan salah satu ajang bergengsi yang memperlombakan para karateka terbaik guna mencari bibit berbakat dimana nantinya dapat dikembangkan supaya mendapatkan prestasi yang lebih baik lagi kedepannya. Selain itu, ajang kejuaraan ini sebagai bentuk pengaplikasian…
Baca SelengkapnyaAslog Danpasmar 2 Hadiri Pembukaan Pelatihan Pemeliharaan Alkom Organik Korps Marinir Tahun 2024
Dispen Kormar, TNI AL (Surabaya) PW : Asisten Logistik Komandan Pasmar 2 (Aslog Danpasmar 2) Kolonel Marinir Bayu Aji Alambhana Wannaw W., menghadiri Pembukaan Pelatihan Pemeliharaan Alat Komunikasi Organik Korps Marinir tahun 2024 di ruang Serbaguna Yonkomlek 2 Mar, Kesatrian Marinir Sutedi Senaputra, Karangpilang, Surabaya. Senin (27/05/2024). Pelatihan Pemeliharaan Alkom Organik Korps Marinir tahun 2024 yang diikuti prajurit Pasmar 2, Kolatmar dan Lanmar Surabaya tersebut dibuka langsung oleh Askomlek Dankormar Kolonel Marinir Hadi Santoso, S.E., M.M. Dalam amanatnya Askomlek Dankormar mengatakan bahwa alat komunikasi dirancang dan dibuat sedemikian kokoh untuk…
Baca SelengkapnyaKauseri Agama Sarana Meningkatkan Keimanan Prajurit Dan PNS Kima Brigif 2 Marinir
TNI AL, Dispen Kormar (Sidoarjo) PW : Dalam rangka meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kapada Allah SWT, Prajurit dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Brigif 2 Marinir melaksanakan kauseri agama di Masjid Jannatin Kesatrian Marinir R. Suhadi Gedangan, Sidoarjo, Jawa Timur. Senin (27/05/2024). Kauseri agama yang dilaksanakan secara rutin tersebut dengan penceramah Bintara Rohani (Baroh) Brigif 2 Marinir Serda Marinir Eko Puji Nuryatin dengan tema “Iman dan Amal Shaleh”. Dalam ceramahnya Serda Marinir Eko Puji Nuryatin menyampaikan bahwa iman adalah kepercayaan dan keyakinan yang tertanam di dalam hati dan diwujudkan melalui lisan…
Baca SelengkapnyaPrajurit Marinir Pam Puter XXVIII Wilbar T.A. 2025 digembleng di Pulau Damar
Dispen Kormar (Sukabumi) PW : Pusat Latihan Pertempuran Marinir (Puslatpurmar) 6 Antralina menggelar latihan Pratugas Pam Puter XXVIII Wilayah Barat (Wilbar) Ta. 2024, bertempat di Pulau Damar, Jakarta, Minggu (26/05/2024). Latihan ini merupakan bagian pembekalan materi lapangan yang meliputi pertahanan pos, pemeriksan kapal, Survival, Renang serta materi teknik dayung dan motoris. Komandan Puslatpur (Danpuslatpur) Marinir 6 Antralina Mayor Marinir Ahmad Yani M.Tr.Opsla menyampaikan bahwa tujuan dari latihan ini adalah memberikan pembekalan dan pengetahuan kepada para prajurit Marinir yang akan melaksanakan tugas Pam Puter XXVIII agar mempunyai kesiapan penugasan nantinya. Diharapkan…
Baca SelengkapnyaKarateka Yonranratfib Marinir Raih Prestasi Dalam Kejuaraan Mageti Internasional Karate Championship Tahun 2024
(Magetan)._ Eksistensi prajurit Fighter Sejati Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi 2 Marinir (Yonranratfib 2 Mar) menunjukkan kemampuannya dengan mengukir prestasi pada Kejuaraan Mageti Internasional Karate Championship Tahun 2024 di GOR KI Mageti Magetan Jawa Timur. Minggu (26/05/2024). Dalam kejuaraan karate tersebut, yang diraih oleh prajurit Yonranratfib 2 Mar Pratu Mar Trismon berhasil menyabet Juara 2 Kumite Beregu Kategori TNI-POLRI Putra dan Juara 3 Kumite – 55 Kg Kategori TNI-POLRI Putra, serta Serda Mar Fitrianto Mei memperoleh Juara 3 Kumite – 67 Kg Kategori TNI-POLRI Putra. Di lain tempat, Komandan Yonranratfib 2…
Baca SelengkapnyaPererat Silaturahmi, Perwira Yonkapa 2 Mar Anjangsana Ke Rumah Anggota
(Sidoarjo). Guna menjalin silaturahmi yang erat antara Perwira dengan anggotanya, Wakil Komandan kompi (Wadanki) C Batalyon Kapa 2 Marinir Letda Mar Taufik Hidayat, melaksanakan anjangsana di Perumahan Permata Kwangsan Permata Residence, Dusun Wagir, Kec. Sedati Kab. Sidoarjo. Minggu (26/05/2024). Kegiatan anjangsana ini merupakan bentuk kepedulian dan perhatian pimpinan kepada prajuritnya, selain itu juga untuk melihat dari dekat kehidupan prajurit guna memastikan keadaannya baik-baik saja dalam kehidupan berumah tangga dan bermasyarakat serta diharapkan sebagai salah satu wujud mempererat tali silaturahmi oleh Perwira terhadap anggota dibawah jajarannya. Komandan Batalyon Kapa 2 Marinir…
Baca SelengkapnyaBENTUK RASA SYUKUR SUKSES LATTEK TAHAP SARRIT, SATDIK – 1 KODIKLATAL GELAR DOA BERSAMA
Surabaya, 27 Mei 2024, — Sebagai wujud rasa syukur Komandan Satuan Pendidikan (Dansatdik) – 1 Kodiklatal Kolonel Laut (P) I Gede Merta Yasa menggelar kegiatan doa bersama dan tasyakur atas suksesnya pelaksanaan Latihan Praktek (Lattek) Tahap Dasar Keprajuritan (Sarrit) Siswa Dikmata TNI Angkatan Laut (TNI AL) Angkatan XLIV, bertempat di Loby Mako Satdik – 1 Kodiklatal Tanjung Uban, Bintan Utara, Kepulauan Riau. Minggu (26/05/2024). Acara diawali dengan Sholat Magrib berjamaah dilanjutkan membaca Surat Yasin dan Doa bersama kali ini dipimpin oleh Kadep Pers Satdik 1 Mayor Laut (T) Abdul Afif…
Baca Selengkapnya