Wakil Bupati: Peringatan HKN, Pelayanan Masyarakat Lebih Diutamakan

MBD, PW: Pemerintah Daerah Kabupaten Maluku Barat Daya gelar Upacara memperingati Hari Kesadaran Nasional (HKN), Jumat, 17 Maret 2023, berlangsung di halaman kantor Bupati MBD yang diikuti seluruh ASN. Wakil Bupati Maluku Barat Daya, Drs. Agustinus L. Kilikily, M.Si yang bertindak selaku Inspektur Upacara dalam sambutannya menegaskan sangat pentingnya pelaksanaan Upacara HKN yang dilaksanakan pada setiap tanggal 17 bulan berjalan. Upacara Hari Kesadaran Nasional dilaksanakan guna mengingatkan ASN tentang rasa cinta kepada bangsa dan tanah air, serta menumbuhkan kesadaran nasional dan kedisiplinan selaku ASN. Korps Pegawai Negeri (KORPRI) adalah abdi…

Baca Selengkapnya

Ezauw Setuju Pembinaan dan Pengawasan Organisasi Masyarakat (ORMAS) Di Kab MBD di Perketat

Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Maluku Barat Daya melaksanakan kegiatan Nyawoka Nyaleu Ormas tingkat Kabupaten Maluku Barat Daya dini hari Kamis, (16/3/2023 WIT) Caffe Koli – Tiakur Kab. MBD. Berkesempatan hadir dalam kegiatan ini Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik A. J. Ezauw, S. Pi., M. Si, dalam keterangan nya Pemerintah Daerah pada fungsinya pembinaan dan pengawasan kami tetap lakukan upaya-upaya pembinaan Ormas-ormas sehingga tidak terjadi hal-hal yang sifatnya bertentangan dengan Pancasila dan UUD 1945.”Katanya. Tugas kami adalah pembinaan dan pengawasan. Pemerintah Daerah akan melakukan langka-langka itu.”Tegas Ezauw.…

Baca Selengkapnya

Mencegah dan Mengendalikan Hipertensi Jemaat GPM Tiakur Jalan Sehat Bersama

Maluku Barat Daya, PW: Dalam rangka menjaga kebugaran tubuh di tengah kesibukan di bulan Maret ini Seksi Pemberitaan Injil dan Pelayanan Kasih Jemaat GPM Tiakur adakan olahraga pagi yang di pimpin Sub Seksi Kesehatan Sabtu, 4/3/2023.dini hari tempat, Gedung Gereja Eliora. Menurut dr Prima Indah setiap orang mempunyai potensi untuk terkena dengan penyakit hipertensi. Hal ini sebabkan beberapa faktor, pola hidup, stres dan faktor genetik. Tidak hanya itu, dr Indah juga menyarankan agar mengkonsumsi buah dengan bervariasi, namun dilihat jenis buah-buahan yang bakal dikonsumsi. Menurut dr Prima Indah, untuk mengatasi…

Baca Selengkapnya

Dengar Keluhan Warga Polsek Wetar Gelar Jumat Curhat

MBD : Kegiatan Jumat Curhat Polres Maluku Barat Daya (MBD) dilanjutkan dengan baik di Polsek Wetar. “Jumat curhat adalah program kepolisian untuk memberikan ruang bagi masyarakat agar bisa curhat dengan Polisi. Seluruh personil kepolisian di daerah/wilayah hukum Polres MBD telah melaksanakan program tersebut, Karena sesuai arahan Bapak Kapolres MBD AKBP. PULUNG WIETONO, S.I.K., dan dinilai lebih relevan dalam meningkatkan keamanan dan kenyamanan masyarakat, apa lagi wilayah Polsek Wetar berada pada perbatasan NKRI-TIMOR LESTE. jumat (03/03/2023) Kapolsek Wetar IPDA FAHRUL SABRI SULTHAN S.tr.K di dampingi Kanit Binmas dan Bhabinkamtibmas ada dalam…

Baca Selengkapnya

Bupati MBD Hadiri Rakornas Penanggulangan Bencana Yang Dibuka Presiden Jokowi

MBD, PW : Bupati Maluku Barat Daya (MBD) Benyamin Th. Noach, ST bersama Dandim 1511/Pulau Moa Letkol. Inf Galih Perkasa didampingi Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Maluku Barat Daya James R. Likko, SE menghadiri acara Rapat Koordinasi Nasional Penanggulangan Bencana (Rakornas PB) Tahun 2023 yang digelar oleh Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) di Jakarta International Expo Jakarta, Kamis (2/3/2022). Rakornas BNPB tahun 2023 mengangkat tema “Penguatan Resiliensi Berkelanjutan dalam Menghadapi Bencana” tersebut dibuka langsung oleh Presiden Republik Indonesia Ir. Joko Widodo, dan dihadiri para Menteri Indonesia Bersatu,…

Baca Selengkapnya

Bantu Cegah Stunting, DPMD Kab. MBD Mengadakan Sosialisasi

Dinas DPMD, Dinas Kesehatan, dan Tim Penggerak PKK Kab. Maluku Barat Daya melaksanakan kegiatan sosialisasi penanganan Stunting pada Masyarakat Desa Klis dini hari Rabu, (1/3/2023 WIT) tempat Desa Klis Kab. MBD Berkesempatan hadir dalam kegiatan ini Kepala Desa Klis Festus Topurmera menjelaskan dari sisi Pemerintah Desa pasti ada kebijakan untuk mengurangi angka stunting di desa. Salah satu prioritas penggunaan Danah Desa Tahun 2023 ini di prioritaskan untuk pemberantasan stunting. Kami punya program ke depan ini kami akan menyiapkan anggaran ke sana untuk memfasilitasi, membelanjai kebutuhan anak-anak yang mengalami stunting.”ujar Topurmera,…

Baca Selengkapnya

Syukuran Pelantikan Kepala Desa Letoda, Letwaru, Werwawan

MBD, PW : Dalam rangka ungkapan rasa syukur atas Pelantikan Kepala Desa Letoda, dimana acara Syukur Pelantikan tersebut telah dilaksanakan pada hari Jumat, (24/2/2023) Pukul 19.00 WIB bertempat di Kediaman Kepala Desa Letoda Kec. Pulau Lakor Kab. Maluku Barat Daya. Dalam sambutanya Camat Pulau Lakor menyampaikan menjadi program pemerintah Desa Letoda yang saat ini menjadi desa Atministratif dialihkan status menjadi Desa dan Dusun Werwawan Dialihkan status menjadi Desa Administrasi ini menjadi tanggung jawab yang berat buat Kades terpilih.”Kata Camat. Camat Pulau Lakor Berharap lewat Program pemerintah ini mari kita semua…

Baca Selengkapnya

BKP-BTR dan Polda Maluku Jalin Kerjasama Pengamanan Tambang Tembaga Wetar

MBD: PT Batutua Kharisma Permai dan PT Batutua Tembaga Raya (BKP-BTR), anak perusahaan PT Merdeka Copper Gold, menyelenggarakan perpanjangan Perjanjian kerjasama dengan Kepolisian Daerah Maluku untuk pengamanan operasi penambangan yang berlokasi di Pulau Wetar, Maluku Barat Daya. Perjanjian Kerjasama ini sudah berlangsung sejak PT Merdeka Copper Gold mulai beroperasi di Tambang Tembaga Wetar pada tahun 2018. Jangka waktu Perjanjian Kerjasama pengamanan yang sebelumnya berlangsung selama dua tahun, dalam perjanjian ini diubah menjadi lima tahun. Naskah perjanjian kerjasama telah ditandatangani oleh Direktur BKP-BTR Boyke P. Abidin bersama Kepala Kepolisian Daerah Maluku…

Baca Selengkapnya

Kerja Sama Pengamanan Tambang Tembaga Wetar

MBD, PW : Tambang Tembaga Wetar bekerja sama dengan Kepolisian Daerah Maluku untuk pengamanan operasi tambang. Bertempat di Pulau Wetar, Maluku Barat Daya, Tambang Tembaga Wetar yang sejak 2018 beroperasi di bawah PT Merdeka Copper Gold Tbk dikelola oleh PT Batutua Kharisma Permai dan PT Batutua Tembaga Raya (BKP-BTR). Penanda tanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) pengamanan Tambang Tembaga Wetar dilakukan pada 16 Februari 2023 oleh Boyke P. Abidin, Direktur BKP-BTR, dan Kepala Kepolisian Daerah Maluku, Inspektur Jenderal Polisi Lotharia Latif di Markas Polisi Daerah Maluku, Kota Ambon. “Tambang Tembaga Wetar memiliki…

Baca Selengkapnya

BAWASLU MBD Bersama Wartawan Siap Kawal Demokrasi Yang Baik

MBD, PW : Satu tahun menjelang pemilu 2024, Matheos Rehiraky, S.Sos menyampaikan untuk seluruh jajaran Bawaslu Kab. Maluku Barat Daya untuk meningkatkan kewaspadaan dalam mengawasi seluruh proses tahapan dengan membangun hubungan yang baik dengan rekan-rekan wartawan di kabupaten Maluku Barat Daya. “Ayo awasi bersama menjadi alarm untuk kita semua meningkatkan kewaspadaan dalam menjaga demokrasi” Jelas Rehiraky dalam kegiatan Pengelolaan Kehumasan, Peliputan, dan Dokumentasi, Serta Informasi Publik Kabupaten maluku Barat Daya satu tahun menuju pemilu 2024 yang diselenggarakan Bawaslu Kab. MBD-Cave Koko wakarleli, Selasa (21/2/2023) Kordiv HP2H Kab. Maluku Barat Daya…

Baca Selengkapnya