Palangkaraya – Bertempat di Gedung Aula Utama Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalteng Kota Palangkaraya telah di laksanakan Rapat Koordinasi (Rakor) dan Sosialisasi Penertiban Kawasan Hutan (PKH). Acara ini digelar sebagai upaya menyelaraskan langkah-langkah penertiban kawasan hutan dengan berbagai pihak terkait, termasuk pemerintah daerah dan aparat penegak hukum, Senin (17/3/2025). Dalam hal ini Pemerintah menegaskan bahwa penyegelan dan penyitaan lahan milik perusahaan besar swasta (PBS) sektor perkebunan sawit tidak akan berdampak pada pemutusan hubungan kerja (PHK) massal. Pemerintah telah mengantisipasi segala potensi dampak dari kebijakan ini, termasuk memastikan operasional perusahaan tetap…
Baca SelengkapnyaMonth: March 2025
Danyonif 5 Marinir Hadiri Peresmian Program Bedah Rumah Pasmar 2 Tahun 2025
Dispen Kormar, TNI Angkatan Laut (Sidoarjo) PW : Komandan Batalyon Infanteri 5 Marinir Letkol Marinir Herry Suryono menghadiri peresmian program Bedah Rumah Pasmar 2 tahun 2025 di Perum Bumi Cabean Asri Blok K-3 No.05 Candi, Sidoarjo, Jawa Timur. Jumat (21/03/2025). Kegiatan ini sebagai wujud kepedulian Korps Marinir terhadap keluarga besar prajurit Marinir untuk melakukan renovasi bedah rumah yang kurang layak huni serta merupakan bagian dari rangkaian peringatan HUT ke- 24 Pasmar 2. Program Bedah Rumah tersebut diresmikan langsung oleh Komandan Pasmar 2 Brigjen TNI (Mar) Nanang Saefulloh, S.E., M.M., yang…
Baca SelengkapnyaBedah Rumah Prajurit Yonif 3 Marinir Diresmikan Oleh Komandan Pasmar 2
Dispen Kormar, TNI Angkatan Laut (Sidoarjo) PW : Bedah Rumah Sertu Marinir Samta anggota Yonif 3 Marinir dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-24 Pasmar 2 diresmikan oleh Komandan Pasmar 2 Brigjen TNI (Mar) Nanang Saefulloh, S.E., M.M. di Perum Bumi Cabean Asri Blok K3 No.05 Kedung Peluk Kec. Candi Kab. Sidoarjo. Jum’at (21/03/2025). Program Bedah Rumah yang diberikan kepada Sertu Marinir Samta Anggota Yonif 3 Marinir selain dalam rangka HUT ke 23 Pasmar 2 tahun 2025 juga merupakan program Pasmar 2 sebagai wujud kepedulian terhadap anggotanya. Pada kesempatan…
Baca SelengkapnyaKomandan Brigif 2 Marinir Dampingi Komandan Pasmar 2 Resmikan Program Bedah Rumah
Dispen Kormar, TNI Angkatan Laut (Sidoarjo) PW : Komandan Brigade Infanteri 2 Marinir Kolonel Marinir Daniel Tarigan mendampingi Komandan Pasmar 2 Brigjen TNI (Mar) Nanang Saefulloh, S.E., M.M., meresmikan program bedah rumah prajurit “Hiu Petarung Yonif 3 Brigif 2 Marinir Sertu Marinir Samta dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 24 Pasmar 2 di Perum Bumi Cabean Asri Candi, Sidoarjo, Jawa Timur. Jumat (21/03/2025). Rumah milik Sertu Marinir Samta dengan luas tanah 100 Meter persegi telah direnovasi melalui Program Bedah Rumah Pasmar 2 tersebut dikerjakan oleh prajurit Batalyon Infanteri…
Baca SelengkapnyaPuslatpasrat Gelar Nuzulul Qur’an 1446 H/2025
Dispen Kormar (Surabaya) PW : Pusat Latihan Pasukan Pendarat (Puslatpasrat) Menggelar kegiatan peringatan Nuzulul Qur’an 1446 H/2025 M yang diselenggarakan di Masjid Baitul Anwar, bertempat di Ksatrian Marinir Ewa Panggalila, Gunungsari, Surabaya, Jumat (21/03/2025). Dibulan yang penuh dengan keberkahan Pusat Latihan Pasukan Pendarat (Puslatpasrat) mengelar peringatan Nuzulul Qur’an yang diawali dengan pembukaan dan pembacaan ayat suci Al-Qur’an oleh Serda Mar Suhas Hajar dilanjutkan ceramah agama yang disampaikan oleh Peltu Mar Iman Hudin. Dengan Tema “Al-Qur’an Membangun Mentalitas Prajurit yang Tangguh”, dalam ceramahnya, beliau menyampaikan pentingnya Al-Qur’an sebagai Dasar hidup, terutama…
Baca SelengkapnyaBantu Ringankan Warga, Satgas Yonif 611/Awl Berbagi Makanan Melalui Jum’at Berkah
MIMIKA – PW:Bertempat di Ds. Kimbeli Distrik Tembagapura, Personil Satgas Yonif 611/ Awang Long melaksanakan kegiatan Jum’at Berkah dengan berbagi makanan kepada warga setempat di Kab. Mimika, Papua Tengah. Jum’at (21/03/2025). Personil Satgas Yonif 611/Awang Long kembali melaksanakan kegiatan Jum’at Berkah bergerak dari rumah ke rumah untuk membagikan makanan kepada warga masyarakat Distrik Tembagapura. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta membantu meringankan beban warga. Saat pembagian berlangsung, warga tampak antusias menerima bantuan tersebut dan menyampaikan rasa terima kasih atas perhatian yang diberikan. Tidak hanya berbagi…
Baca SelengkapnyaGotong Royong Bersihkan Makam, Wujud Sinergi TNI dan Masyarakat
Hulu Sungai Tengah, Kalimantan Selatan – PW:Koramil 1002-07/Batu Benawa bersama warga Desa Haliu, Kecamatan Batu Benawa, Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST) melaksanakan kegiatan gotong royong pembersihan makam/kubur muslimin pada hari Jum’at, 21 Maret 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Koramil 1002-07/Batu Benawa untuk meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan dan mempererat tali silaturahmi dengan masyarakat. Kegiatan gotong royong ini melibatkan anggota Koramil 1002-07/Batu Benawa dan warga setempat yang bekerja sama membersihkan area pemakaman dari rumput liar, sampah, dan kotoran lainnya. Selain itu, mereka juga melakukan perbaikan kecil pada beberapa bagian makam…
Baca SelengkapnyaPuslatpurmar 3 Grati Ikuti Peringatan Nuzulul Qur’an 1446 H/2025
Dispen Kormar (Pasuruan) PW : Pusat Latihan Tempur Marinir (Puslatpurmar) 3 Grati turut hadir dan mengikuti kegiatan peringatan Nuzulul Qur’an 1446 H/2025 M yang diselenggarakan di Masjid Jannatin, Mako Kolatmar Grati, Pasuruan, dengan mengusung tema “Al-Qur’an Membangun Mentalitas Prajurit yang Tangguh”, acara ini berlangsung dengan khidmat dan diikuti oleh para prajurit dari Mako Kima dan Puslatsus. Jumat (21/3/2025). Peringatan Nuzulul Qur’an ini diawali dengan pembukaan, dilanjutkan dengan pembacaan ayat suci Al-Qur’an, serta ceramah agama yang disampaikan oleh Ustadz Ahmad Qusayri dari Pasuruan. Dalam ceramahnya, beliau menekankan pentingnya Al-Qur’an sebagai pedoman…
Baca SelengkapnyaPuslatpurmar 6 Antralina Memperingati Nuzulul Qur’an 1446 H/ 2025 Masehi
Dispen Kormar (Sukabumi) PW : Pusat Latihan Pertempuran Marinir (Puslatpurmar) 6 Antralina menggelar tausiyah keagamaan dalam rangka peringatan Nuzulul Qur’an 1446 H/ 2025 Masehi dengan mengusung tema “Al-qur’an Membangun Mentalitas Prajurit Yang Tangguh”. Kegiatan yang dipimpin Pasmin Puslatpurmar 6 Antralina Mayor Marinir Jemi Karel Warongan diikuti oleh seluruh prajurit ini dilaksanakan di Masjid Al Mukmin Mako Puslatpurmar 6 Antralina, Sukabumi, Jawa Barat. Jum’at, (21/03/2025). Komandan Puslatpurmar (Danpuslatpur) 6 Antralina Mayor Marinir Ringga Widyatama., M.Tr. Opsa. menyampaikan bahwa kegiatan tersebut dilaksanakan guna membangun mentalitas para prajurit Puslatpurmar 6 Antralina…
Baca SelengkapnyaPuslatpurmar-4 Purboyo Peringati Nuzulul Qur’an 1446 H / 2025 M
Dispen Kormar ( Malang ) PW : Puslatpurmar-4 Purboyo Peringati Nuzulul Qur’an 1446 H / 2025 M di Masjid Al Maajid Puslatpurmar-4 Purboyo Malang Selatan, Jumat ( 21/03/2025 ). Kegiatan diawali dengan pembukaan, sambutan oleh Danpuslatpurmar-4 Purboyo, ceramah yang di sampaikan oleh Serma Mar Mundofir selaku pengurus Masjid dan diakhiri doa, pada peringatan Nuzulul Qur’an 1446 H / 2025 M dengan mengusung tema “Alqur’an Membangun Mentalitas Prajurit Yang Tangguh”. Nuzulul Qur’an dalam agama Islam yang merujuk pada turunnya ayat-ayat Al-Qur’an dari Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW melalui perantaraan…
Baca Selengkapnya