Pagar Laut Tanpa Izin di Bekasi Dibongkar
Bekasi, Jabar –PW. Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) membongkar pagar laut tanpa izin di Desa Segarajaya, Bekasi Jawa Barat. Pembongkaran dilakukan mulai hari ini (11/02), secara mandiri oleh tim dari PT. TRPN. Menurut Direktur Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan (PSDKP), Pung Nugroho Saksono, pembongkaran ini...