Likupang, 07 Maret 2025, —— Wakil Komandan (Wadan) Kodiklatal, Laksda TNI I Gung Putu Alit Jaya mewakili Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah memimpin Upacara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah 100 siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) Angkatan 44 Gelombang 2 TA. 2024 Satuan Pendidikan (Satdik) – 4 Kodiklatal, Likupang, Manado, Sulawesi Utara. Jumat, (07/03/2025). Dalam amanatnya yang dibacakan oleh Wadan Kodiklatal, Dankodiklatal mengucapkan selamat dan sukses kepada 100 orang siswa atas pelantikan menjadi Tamtama TNI Angkatan Laut dengan pangkat Kelasi Dua (Kld). Semoga pendidikan dasar keprajuritan selama tiga bulan…
Baca SelengkapnyaDay: March 7, 2025
256 Hiu Muda Siap Ikuti Pendidikan Di Pusdik Jajaran Kodikdukum Kodiklatal
Surabaya, 07 Maret 2025 Sebanyak 256 Hiu Muda yang merupakan siswa Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba) TNI AL Angkatan 44 Gelombang 2 TA. 2024 siap mengikuti Pendidikan Dasar Golongan Lanjutan (Diksargolan) di Pusat Pendidikan (Pusdik) jajaran Kodikdukum Kodiklatal. Upacara pembukaan pendidikan yang dipimpin langsung oleh Komandan Kodikdukum (Dankodikdukum) Laksma TNI Bisyar Adib dilaksanakan di Lapangan Laut Seram Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Jumat, (07/03/2025). Dankodikdukum dalam amanatnya mengatakan bahwa, para siswa telah berhasil melaksanakan pendidikan dasar kemiliteran yang cukup menguras tenaga dan pikiran. Selanjutnya mulai saat ini para siswa akan melaksanakan pendidikan tahap…
Baca SelengkapnyaSelesai Tupdik, Dikmata TNI AL Angkatan 44/1 Menatap Penugasan Pertama
Surabaya, 07 Maret 2025, —– Komandan Kodikdukum (Dankodikdukum) Laksma TNI Bisyar Adib memimpin Upacara Penutupan Pendidikan (Tupdik) 120 Siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI Angkatan Laut (TNI AL) Angkatan 44 Gelombang I TA. 2024 yang selanjutnya akan menatap penugasan pertama sebagai Jalasena Muda. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Lapangan Apel Kodikdukum Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Jumat, (07/03/2025). Adapun Siswa Lulusan Terbaik masing – masing Pusat Pendidikan (Pusdik|) diberikan kepada Kld Mes Rahmatul Teduh dari Pusdiktek, Kld Eta Anggi Sugara dari Pusdiklek, Pusdikbanmin : Kld Keu Erlangga Danu Prawita , Kld Ttu Petrus…
Baca SelengkapnyaMantapkan Pemahaman Materi Latihan, Dankodiklatal Tinjau Latsunaslat TA.2025
Surabaya, 07 Maret 2025 Guna memantapkan pemahaman materi latihan, Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah meninjau Latihan Penyusunan Naskah Latihan (Latsunaslat) TA. 2025, yang diikuti ratusan prajurit TNI AL baik secara langsung maupun vicon, bertempat di Gedung Soedomo JOPR Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Jumat, (07/03/2025). Dalam kesempatan tersebut, Dankodiklatal menerima paparan Kolonel laut (P) Hanoch Nasarius dari Kolat B Koarmada RI. Latsunaslat yang mengusung tema, “TNI Angkatan Laut Melaksanakan Latihan Penyusunan Naskah Latihan di Surabaya, Jakarta dan Sorong Dalam Rangka Mendukung Tugas TNI Angkatan Laut”, ini bertujuan untuk meningkatkan…
Baca SelengkapnyaMemorandum Sertijab Komandan Resimen Artileri 1 Marinir
Jakarta, PW: TNI AL, Pasmar 1. Komandan Resimen Artileri 1 Marinir (Danmenart 1 Mar) Kolonel Marinir Bastian Setya Laksana Putra, S.E., CTMP., menyerahkan memorandum serah terima jabatan (Sertijab) Danmenart 1 Mar kepada Kolonel Marinir Aminuddin, M.Tr.Hanla, M.M., yang dilaksanakan di Ruang Rapat Yonhow 1 Kesatrian Marinir Hartono, Cilandak, Jakarta Selatan. Jum’at (07/03/2025) Kegiatan ini merupakan awal dari rangkaian acara serah terima jabatan Komandan Resimen Artileri 1 Marinir. Kegiatan diawali dengan sambutan oleh Danmenart 1 Mar kemudian dilanjutkan dengan paparan dari Perwira Staf mulai dari Perwira Staf Intelijen, Perwira Staf Operasi,…
Baca SelengkapnyaDanpasmar 1 Pimpin Serah Terima Jabatan Asops Danpasmar 1
Jakarta, PW: TNI AL, Dispen Kormar, Pasmar 1 (Jakarta). Komandan Pasmar 1 (Danpasmar 1) Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq, S.A.P., CHRMP., M.Tr.Opsla., M.Han., memimpin Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Asisten Operasi (Asops) Danpasmar 1 di Gedung Gada Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan, Jumat (07/03/2025). Jabatan Asops Danpasmar 1 diserahterimakan dari Kolonel Marinir Daniel Tarigan kepada Letkol Marinir Sri Utomo, M.Si., M.Tr.Opsla., yang sebelumnya menjabat sebagai Pamen Kima Brigif 4 BS yang menjalaninpenugasan di Kemenhub. Kemudian Kolonel Marinir Daniel Tarigan akan menempati jabatan baru sebagai Komandan Brigif 2 Marinir Pasmar…
Baca SelengkapnyaLanal Banyuwangi Berhasil Tangkap Pelaku Ilegal Fishing Handak/Bom Ikan
Tim Second Fleet Quick Response (SFQR) Lanal Banyuwangi berhasil menangkap pelaku Illegal Fishing menggunakan bahan peledak (bom ikan) di Perairan Pulau Tabuhan atau Perairan Utara Selat Bali. Kamis (06/03/2025) Keberhasilan operasi ini merupakan kolaborasi antara Lanal dengan Kodim 0825 Banyuwangi dan BTN Baluran yang mana telah dilakukan pengintaian sejak akhir tahun 2024. Para pelaku kerap berpindah lokasi untuk menghindari petugas. Pada 30 Desember 2024, mereka terdeteksi beraksi di perairan Takat Gunting sebelah utara Pulau Tabuhan, namun pelaku berhasil melarikan diri. Tim menemukan barang bukti berupa ikan hasil pengeboman, yang…
Baca SelengkapnyaDanlantamal V Terima Kunjungan Dirut PT. Arte Builder
Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Danlantamal) V Laksma TNI Dr. Arya Delano, S.E., M.Pd., M.Han., menerima Kunjungan Dirut PT. Arte Builder Bapak Edwin Surjali dan Manager Umum PT Arte Builder Bapak Habsi, bertempat di ruang kerja Danlantamal V, Mako Lantamal V, Perak, Surabaya. Jumat (20/11/2024). Dalam penerimaan kunjungan tersebut Danlantamal V didampingi Aslog Danlantamal V Kolonel Laut (T) Insaf Setya Budhi, M.Tr.Hanla., M.M., dan Kadisfaslan Lantamal V Letkol Laut (KH) Raditya Novianto, S.T., M.T. Pertemuan tersebut berlangsung hangat dan akrab, selain bersilaturahim juga membicarakan beberapa agenda kegiatan kerjasama yang…
Baca SelengkapnyaAntisipasi Bencana Alam, Lantamal V Gelar Apel Siaga Bencana Tahun 2025
Dalam rangka kesiapsiagaan terhadap bencana alam, Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) V menggelar apel siaga bencana tahun 2025 yang dipimpin langsung oleh, Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Danlantamal) V Laksma TNI Dr. Arya Delano, S.E., M.Pd., M.Han. Jumat (07/03/2025) Apel yang digelar di lapangan apel Disang Lantamal V ini diikuti oleh 1 Satuan Setingkat Kompi (SSK) sebanyak 120 orang dan 1 Satuan Setingkat Peleton (SST) sebanyak 56 orang, serta kendaraan truk untuk mengangkut personel dan barang, mobil ambulans, mobil penangulangan bencana, dan peralatan SAR. Dalam amanatnya Danlantamal V mengatakan,…
Baca SelengkapnyaPrajurit Yonranratfib 2 Mar Ikuti Lomba Ceramah dan MTQ Di Bulan Suci Ramadan
(Surabaya). Dalam rangka persiapan mengikuti event lomba HUT ke-24 Pasmar 2 yang bertepatan dengan datangnya bulan suci Ramadan 1446 Hijriyah, perwakilan Prajurit dan Jalasenastri Ranting C Cabang 5 Korcab Pasmar 2 Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi 2 Marinir (Yonranratfib 2 Mar) mengikuti kegiatan lomba Ceramah Agama dan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Menkav 2 Mar yang di gelar di Masjid Ar Rahman Yonkapa 2 Mar, Kesatrian Marinir Soepraptono, Ujung, Surabaya. Jumat (07/03/2025). Lomba keagamaan yang diikuti oleh tiap-tiap Satlak di jajaran Resimen Kavaleri 2 Marinir bertujuan mencari bibit-bibit baru dan delegasi…
Baca Selengkapnya