Kodim 1509/Labuha Sambut kedatangan Satgas Pamrahwan Maluku Utara

Labuha. PW. 12/01 Satgas Pamrahwan dari Armed 8/105 Tarik tiba di wilayah Kodim 1509/Labuha dengan kekuatan 28 Orang personil dipimpin oleh Lettu Arm Fredy Abram dan akan ditempatkan wilayah koramil 1509-02/Obi Pos Desa Wayaloar kecamatan Obi Selatan dan koramil 1509-05/Kayoa Pos desa Guraping kecamatan Kayoa. Menggantikan Satgas Pamrahwan Yon Armed 9 yang telah Purna tugas.

Dengan kedatangan Satgas Pamrahwan akan menjaga situasi dan keamanan Wilayah Kodim 1509/Labuha, setelah tiba di Labuha langsung diberangkatkan menuju Pos Masing-masing dengan Menggunakan Kapal Penumpang (11/01/2021)

Sebelum keberangkatan Satgas Pamrahwan Dandim 1509/Labuha Letkol Inf Untung Prayitno.S.I.P., M.Han berpesan kepada Personil Satgas Agar di wilayah masing-masing agar segera menyesuaikan diri, Rangkul para para tokoh masyarakat,tokoh pemuda, tokoh agama dan selalu berkomunikasi dengan Danramil Setempat, karena keberhasilan tugas ditentukan oleh Satgas itu sendiri dengan tetap berkomunikasi dengan para Danramil dan para tokoh setempat. Laporkan setiap ada penonjolan di wilayah. Kata Letkol Inf Untung Prayitno. S.I.P., M.Han

satgas pos Kayoa 14 Orang personil dipimpin Serka Riza Fahrudin sementara Pos Wayaloar dipimpin Lettu Arm Fredy Abram pada hari selasa pukul 11.00 wit siang siang.satgas sampai di pos masing masing. @/ red

Related posts