Danlantamal V Hadiri Exit Briefing Pangkoarmada II

  Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Danlantamal) V Laksma TNI Dr. Arya Delano, S.E., M.Pd., M.Han., didampingi Ketua Korcab V Daerah Jalasenastri Armada II Ny. Febri Arya Delano menghadiri exit briefing Panglima Komando Armada II (Pangkoarmada II) Laksamana Muda TNI Ariantyo Condrowibowo di Gedung Panti Cahaya Armada, Ujung Surabaya. Kamis (14/03/2025) Acara exit briefing diselenggarakan sebagai salah satu kegiatan sebelum pelaksanaan upacara serah terima jabatan yang didalamnya mengandung misi untuk menyampaikan arahan terakhir demi keberlanjutan, peningkatan kinerja dan mempertahankan capaian yang telah ditunjukkan selama ini. Exit briefing merupakan kesempatan yang…

Baca Selengkapnya

Jaga Kebugaran, Prajurit Fighter Sejati Laksanakan Jalan Sehat

(Surabaya). Dalam rangka menjaga kebugaran tubuh, Komandan Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi 2 Marinir Mayor Marinir Arif Wahyudi, M.Tr.Opsla. bersama prajurit “Fighter Sejati”, melaksanakan olah raga jalan sehat di Kesatrian Marinir Soepraptono, Semarung, Ujung, Surabaya. Jumat (14/03/2025). Kegiatan yang dilaksanakan di bulan suci Ramadan ini tidak menyurutkan antusiasme prajurit untuk melakukan aktivitas olahraga jalan sehat mengelilingi kesatrian yang asri, dimana kegiatan ini bermanfaat dalam menjaga kebugaran tubuh, melancarkan sirkulasi darah dan meningkatkan imunitas tubuh serta membantu menjaga postur ideal seorang prajurit. Komandan Yonranratfib 2 Marinir menyampaikan, “Kegiatan ini mempunyai nilai penting…

Baca Selengkapnya

Kredibilitas Batalyon Tank Amfibi 2 Marinir Tegakkan Zona Integritas Wilayah Bebas Korupsi

(Surabaya. Dalam rangka mewujudkan tata kelola pemerintahan yang transparan dan akuntabel, Batalyon Tank Amfibi 2 Marinir melaksanakan penandatanganan Piagam Deklarasi Komitmen Pembangunan Zona Integritas Mako Kormar untuk menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) yang berlangsung di Batalyon Tank Amfibi 2 Marinir, Kesatrian Marinir Sutedi Senaputra, Karangpilang, Surabaya. Jumat (14/03/2025). Langkah ini merupakan implementasi dari reformasi birokrasi di lingkungan TNI Angkatan Laut guna meningkatkan efektivitas pelayanan serta membangun budaya kerja yang profesional dan berintegritas. Upaya ini bukan sekedar formalitas, melainkan sebuah tanggung jawab kolektif dalam…

Baca Selengkapnya

Ramadhan, Danpuslatpurmar 3 Grati Hadiri Buka Bersama Rayon Probolinggo

Dispen Kormar (Pasuruan) PW : Dalam suasana penuh keberkahan bulan suci Ramadhan, Komandan Pusat Latihan Pertempuran (Danpuslatpurmar) 3 Grati Letkol Marinir Purboyo, M.Tr.,Opsla didampingi Perwira di jajarannya menghadiri buka bersama anggota Rayon Probolinggo, bertempat di rumah Serda Marinir Muji Hartono Bintara Puslatpurmar 3 Grati Jl Serayu Kota Probolinggo, Jumat (14/03/2025). Acara ini berlangsung dengan penuh khidmat dan menjadi ajang mempererat tali silaturahmi serta kebersamaan keluarga besar Puslatpurmar 3 Grati Rayon Probolinggo. Kegiatan buka puasa Rayon ini merupakan program dari Satuan Puslatpurmar 3 Grati selama bulan Ramadhan dan selanjutnya akan diadakan…

Baca Selengkapnya

Semarak Bulan Suci Ramadhan, TNI AL Dan Pln Gelar Bazar Sembako Murah Di Kota Palu

  Jalesveva Jayamahe, Jakarta, 14 Maret 2025—Tingkatkan kesejahteraan masyarakat pesisir dalam semarak bulan suci Ramadhan, TNI AL dalam hal ini Pangkalan TNI AL (Lanal) Palu bekerja sama dengan PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Sulawesi melalui program PLN Peduli menggelar bazar sembako murah yang berlangsung di Kampung Nelayan, Kelurahan Talise, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Kamis (13/2). Bazar sembako murah yang mendapat antusiasme tinggi masyarakat sekitar ini menyediakan berbagai kebutuhan pokok, seperti beras, minyak goreng, gula, dan bahan pokok lainnya dengan harga subsidi. Selain bazar sembako murah, rangkaian kegiatan…

Baca Selengkapnya

Lanal Melonguane Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Melalui Ketahanan Pangan Budidaya Ikan Air Tawar

  Jalesveva Jayamahe Jakarta, 14 Maret 2025,—Sebagai bentuk upaya mengaplikasikan program Asta Cita Pesiden RI Prabowo Subianto dalam bidang swasembada pangan, TNI AL dalam hal ini Pangkalan TNI AL Melonguane menggelar program ketahanan pangan dengan menabur 6.000 benih ikan Mujair dan Nila di Desa Mala, Kepulauan Talaud. Kamis (13/3). Untuk program ketahanan pangan, Lanal Melonguane suatu satuan TNI AL yang berada di wilayah Selatan Indonesia dan berbatasan langsung dengan Negara Filipina ini mendatangkan ribuan benih ikan dari wilayah Manado, dimana dalam pengiriman menuju Melonguane dikemas dalam kantong plastik selanjutnya dimasukan…

Baca Selengkapnya

Dandim 1513/SBB Pimpin Upacara Pindah Satuan di Aula Makodim

  Seram Bagian Barat, PW Komandan Kodim (Dandim) 1513/SBB, Letkol Inf Rudilf G. Paulus, memimpin upacara tradisi Korprapot pindah satuan di Aula Makodim lantai II, Dusun Lou, Desa Piru, Kecamatan Seram Barat, Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB).14/03/2025 Upacara tersebut dihadiri oleh para perwira staf Kodim, para Danramil, serta anggota Kodim 1513/SBB. Acara ini merupakan bagian dari tradisi pelepasan prajurit yang akan melanjutkan tugas di satuan baru. Dalam upacara ini, dua personel Kodim 1513/SBB yang melaksanakan pindah satuan antar Kotama, yaitu: Serka Andri Kamok yang akan bertugas di Kodam XVII/Cenderawasih, Jayapura.…

Baca Selengkapnya

Sambut HUT ke-63, Kopaska Koarmada III Gelar Bakti Sosial di Panti Asuhan

TNI AL-KOARMADA III, Sorong, 14 Maret 2025 – Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-63 Komando Pasukan Katak (Kopaska) yang akan jatuh pada 31 Maret 2025, prajurit Satuan Komando Pasukan Katak (Satkopaska) Koarmada III menggelar bakti sosial sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Komandan Satkopaska Koarmada III, Letkol Laut (P) Mukawat Kamarudin, S.E., M.Tr.Opsla., bertempat di Panti Asuhan Kasih Agape, Jl. Walal Katapop 2, Sorong, Jumat (14/3/2025). Sebanyak 38 anak yatim/piatu menjadi peserta dalam aksi sosial ini. Rangkaian kegiatan dimulai dengan doa bersama, dilanjutkan dengan penyerahan sembako…

Baca Selengkapnya

KARSPAU Harjolukito pimpin penutupan pelatihan Healthy Security Training for TNI 2025 Puskes TNI- US DOD/DTRA

  RSPAU dr S. Harjolukito-Yogyakarta. Bertempat Ruang Garuda 1 RSPAU dr.S. Harjolukito Yogyakarta, Ka RSPAU dr. S. Harjolukito Marsma TNI dr. M. Roikhan Harowi, Sp. THT-KL., M.Kes didampingi oleh Mr. Michael Midgley, dan dihadiri para undangan yaitu Waka RSPAU dr.S.Harjolukito dr. Imam Muslim, Sp. JP., Kabidbangprofnakes dan Riset RSPAU dr.S. Harjolukito Kol Kes dr. Endrijati H., Sp. THT-KL., Kabag Lab Mikrobiologi Instal Patologi dr. S. Harjolukito dr. Nimah Hayati, Sp.PA., M. TR. SOU, ,Kabag Patologi Anatomi Instal Patologi RUSPAU dr.S. Harjolukito dr. Markus Kaban, Sp.PK., MM , Kainstal Patologi RUSPAU…

Baca Selengkapnya

Komandan Pasmar 2 Hadiri Tasyakuran HUT ke 64 Intai Amfibi Marinir

TNI AL, Dispen Kormar (Surabaya) PW : Komandan Pasmar 2 Brigjen TNI (Mar) Nanang Saefulloh, S.E., M.M, menghadiri tasyakuran dalam rangka memperingati HUT ke 64 Intai Amfibi Marinir di Ruang Dojo Yontaifib 2 Marinir Karangpilang, Surabaya, Jawa Timur. Kamis (13/03/2025) malam. Kegiatan yang dikemas dalam acara Buka Puasa Bersama dengan Keluarga Besar Intai Amfibi dengan tema Tak Banyak Kata Terucap, Satu Hati Saling terikat dalam Indahnya Silaturahmi tersebut berlangsung secara sederhana namun penuh akan syarat makna kebersamaan dan kerukunan. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Mayjen TNI (Mar) Purn Budi Purnama,…

Baca Selengkapnya