PC IPNU Ciamis Mantapkan Sinergi Lewat Konsolidasi Empat Zona

  Ciamis, Jawa Barat – PW.Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (PC IPNU) Kabupaten Ciamis menggelar roadmap silaturahmi dan konsolidasi di empat zona strategis pada 1-22 Desember 2024. Kegiatan ini bertujuan memperkuat komunikasi antaranggota dan menjangkau seluruh kader IPNU yang tersebar di wilayah Kabupaten Ciamis. Ketua PC IPNU Kabupaten Ciamis, Irman Muhamad Farhan, menegaskan pentingnya kegiatan ini sebagai bagian dari upaya menjaga sinergi antara pengurus cabang, anak cabang, dan ranting. “Kegiatan ini bukan hanya untuk mempererat hubungan emosional antar anggota, tetapi juga sebagai momentum evaluasi agar organisasi terus berkembang di…

Baca Selengkapnya

Farmer’s Field Day, Pj Bupati Ciamis Ajak Petani Terapkan Teknologi Inovatif untuk Tingkatkan Hasil Panen

  CIAMIS, JABAR — PW. Pj Bupati Ciamis, Budi Waluya, menghadiri acara *Farmer’s Field Day (FFD)* yang digelar di Desa Kalijaya, Kecamatan Banjaranyar, pada Senin (23/12/2024). Acara yang berlangsung meriah ini merupakan bagian dari *Sekolah Lapang Tematik**dengan fokus utama pada *Budi Daya Cabe Keriting*. FFD bertujuan untuk mempertemukan para petani dengan penyuluh dan peneliti guna berbagi informasi dan pengalaman seputar inovasi teknologi pertanian yang dapat meningkatkan hasil panen. Dalam sambutannya, Budi Waluya mengungkapkan pentingnya cabai sebagai komoditas pangan strategis di Indonesia. Selain menjadi bahan utama dalam berbagai masakan, cabai juga…

Baca Selengkapnya

MUI Ciamis Gelar LKD 2024: Pj Bupati Ciamis Tekankan Peran Da’i dalam Pembangunan Masyarakat

  CIAMIS, JABAR – PW.Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Ciamis menggelar acara Latihan Kader Da’i (LKD) Tahun 1446 H/2024 M, yang resmi dibuka oleh Penjabat (Pj) Bupati Ciamis, Budi Waluya. Kegiatan yang berlangsung di Gedung KH. Mochamad Sirodj, Komplek Islamic Center Ciamis (23/12) ini dihadiri oleh para pengurus MUI, tokoh agama, serta puluhan peserta dari 27 kecamatan di Kabupaten Ciamis. LKD 2024 ini bertujuan untuk membentuk da’i yang tidak hanya kompeten dalam dakwah, tetapi juga memiliki pemahaman yang mendalam tentang Islam yang moderat dan inklusif. Dalam sambutannya, Pj Bupati Budi…

Baca Selengkapnya

Pemkab Ciamis Dorong Kawasan Bebas Rokok

  Ciamis, Jawa Barat – PW.Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ciamis melalui Dinas Kesehatan menggelar sosialisasi Kawasan Tanpa Rokok (KTR) untuk mendorong kesadaran masyarakat akan bahaya asap rokok. Acara berlangsung di Aula 1 Dinas Kesehatan Ciamis pada Senin (23/12/2024) dan dihadiri sejumlah pihak terkait. Kegiatan ini menghadirkan H. Edis Herdis S.Sos., MM, Kepala Bidang P2P Dinas Kesehatan Kabupaten Ciamis, serta Bambang Priyono, SEI, Ketua No Tobacco Community (NoTC) sebagai narasumber utama. Dalam pemaparannya, H. Edis menegaskan pentingnya penerapan KTR guna menciptakan lingkungan sehat bagi semua lapisan masyarakat. “Kawasan Tanpa Rokok tidak hanya…

Baca Selengkapnya

Dansatdik – 4 Manado Ikuti Tatap Muka Dengan Dankodiklatal dan Ketua Gabungan Jalasenastri Kodiklatal

Surabaya, 23 Desember 2024, —— Komandan Satuan Pendidikan (Dansatdik) – 4 Manado Kodiklatal, Kolonel Marinir Hendy Dwi Bayu Ardiyanto didampingi Ny. Yuyun Hendy Dwi Bayu Ardiyanto mengikuti tatap muka Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI (Mar) Nur Alamsyah selaku Pembina Gabungan Jalasenastri Kodiklatal didampingi Ketua Gabungan Jalasenasti Kodiklatal Ny. Ayu Nur Alamsyah dengan Anggota Gabungan Jalasenastri Kodiklatal secara Video Conference (Vicon) dari Markas Komando Satdik – 4 Manado Kodiklatal, yang berada di Pinenek Likupang, Minahasa Utara. Senin (23/12/2024) Tatap muka yang diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Ibu tersebut berlangsung di Gedung…

Baca Selengkapnya

Dankodiklatal Beserta Ketua Gabungan Jalasenastri Kodiklatal Berikan Arahan Kepada Jalasenastri Kodiklatal

Surabaya, 23 Desember 2024, —– Dalam rangka memperingati Hari Ibu Tahun 2024, Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah selaku Pembina Gabungan Jalasenastri Kodiklatal, beserta Ketua Gabungan Jalasenastri Kodiklatal Ny. Ayu Nur Alamsyah memberikan pengarahan kepada Ibu-Ibu Jalasenastri Kodiklatal yang hadir bersama para suami, bertempat di Gedung Soedomo JOPR Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Senin, (23/12/2024). Dalam tatap muka tersebut, Dankodiklatal menyampaikan paparan bertemakan Jalasenastri “Permaisuri of The Navy”. Beliau mengatakan bahwa, organisasi persatuan Istri-Istri prajurit TNI AL yang bertujuan mendukung tugas suami sebagai prajurit TNI AL. Sebagai badan ekstra struktural…

Baca Selengkapnya

Inspektorat Kodiklatal Sosialisasikan Materi Gratifikasi Menuju Zona Integritas

Surabaya, 23 Desember 2024, ——- Inspektur Kodiklatal Brigjen TNI Marinir Hendro Suwito memberikan pengarahan terhadap para Prajurit Kodiklatal tentang Materi Gratifikasi menuju Zona Integritas. Diikuti 85 personel dari jajaran Kodiklatal, kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Bhineka Wirya Pusdikbanmin Kodikdukum Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Senin, (23/12/2024). “Menjadi Prajurit yang baik, sejak dini tidak boleh terjerumus ke jurang kesesatan dalam hal ini Korupsi, sehingga tidak mencelakakan diri dan keluarga maupun kedinasan kelak. Kerjalah sesuai dengan hati nurani serta koredor yang berlaku. Tujuan yang sudah dijadwalkan yaitu Wilayah Bebas Dari Korupsi (WBK) itu merupakan…

Baca Selengkapnya

Dankodiklatal Bangga Prestasi Ayah Dan Anak Juara Selam Laut Gubernur Jatim Cup

Surabaya, 23 Desember 2024 —— Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah bangga atas prestasi Ayah dan Anak yang berhasil meraih juara dalam Kejuaraan Nasional Selam Laut Gubernur Jatim Cup yang berlangsung sejak tanggal 21 – 22 Desember 2024 di Pantai Pasir Putih Ditubondo Jawa Timur. Minggu, (22/12/2024). Ayah yang bernama Lettu Mar Dhody Adi Candra merupakan anggota Kodiklatal yang menjabat sebagai Paurminpers Pusdikbanpur Kodikmar Kodiklatal. Sedangkan kedua anak Lettu Dhody bernama Dhyka Revalia Chandra dan Nadine Valeria Chandra. Keluarga yang memiliki hobi olahraga selam ini, dalam kejuaraan tersebut…

Baca Selengkapnya

Babinsa 1513-02/Taniwel dan Warga Gotong Royong Bangun Jalan Setapak di Desa Uwen Pantai

  SBB PW Selasa, 24 Desember 2024 Babinsa 1513-02/Taniwel, Serda Elieser Maimina, bersama sejumlah warga Desa Uwen Pantai, Kecamatan Taniwel Timur, Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB), melaksanakan kerja bakti pembuatan jalan setapak di desa. Kegiatan ini merupakan bentuk nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat dalam mendukung pembangunan infrastruktur di wilayah pedesaan. Jalan setapak yang sedang dibangun memiliki peran strategis untuk mempermudah akses masyarakat, terutama dalam menghubungkan beberapa area permukiman dengan fasilitas umum seperti sekolah, tempat ibadah, dan perkebunan. Selama ini, akses di wilayah tersebut cukup sulit karena kondisi jalan yang belum…

Baca Selengkapnya

Pastikan Sesuai SOP, Waka Polres Pulang Pisau Bersama Propam Kembali Cek Kelengkapan Senjata Api Anggota

  Pulang Pisau – Dalam menjalankan tugasnya selaku pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat, personel Polri dibekali dengan perangkat penunjang. Salah satunya adalah senjata api. Namun demikian, tidak semua personel polri bisa memabawa Senpi. Sejumlah Prosedur ketat harus dilewati dan harus memenuhi persyaratan yang diwajibkan. Untuk memastikan hal tersebut, Propam Polres Pulang Pisau secara rutin menggelar pemeriksaan senpi. Pemeriksaan dilakukan sebagai sarana kontrol dan pengawasan melekat agar tidak terjadi penyelewengan atau penyalahgunaan Senpi itu sendiri. Pemeriksaan dilaksanakan di lapangan apel Polres Pulang Pisau, Sejumlah Senpi organik Polri tersebut nampak sudah di…

Baca Selengkapnya