Inspiratif, Kapal Satpolairud Polres Pulang Pisau Jadi Perpustakaan Terapung

  Pulang Pisau –Untuk mencerdaskan anak-anak yang tinggal di pesisir dan pedalaman, Kapal milik Satpolair Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, dijadikan perpustakaan terapung saat patroli. Kapal ini menyediakan sedikitnya 300 buku bacaan pada saat akan berlayar di DAS Kahayan. Anggota Satpolairud mendampingi sejumlah anak untuk belajar dan membaca di Kapal baca Satpolairud Polres Pulang Pisau dan menyampaikan untuk gemar membaca agar dapat menambah pengetahuan dan wawasan. Kapolres Pulang Pisau AKBP. Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kasatpolairud AKP. Jaka Waluya, S.H. mengatakan bahwa pihaknya telah menyiapkan Kapal Baca untuk anak-anak yang berada…

Baca Selengkapnya

Melalui Silaturahmi Jum’at Curhat, Kapolres Pulang Pisau Serap Aspirasi Masyarakat

  Pulang Pisau – Guna mempererat tali silaturahmi serta menyerap segala aspirasi dan keluhan yang ada ditengah masyarakat, Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., menyambangi warga masyarakat Desa Mintin Kec. Kahayan Hilir, Kab. Pulang Pisau. Jum’at (15/09/2023) Pagi. Kegiatan Jumat Curhat kali ini, Kapolres Pulang Pisau didampingi Wakapolres Kompol Edia Sutaata, S.H., M.H., Kasat Reskrim AKP Sugiharso, Kasat Lantas AKP Nurhadi dan Kapolsek Kahayan Hilir Ipda Rodie Damhodie. Kapolres AKBP AKBP Mada Ramadita, S.I.K., mengucapkan terima kasih kepada masyarakat, yang telah berkerjasama dengan baik dan terus memberikan informasi yang…

Baca Selengkapnya

Melalui Program Bajaka Presisi, Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau Ajak anak-anak membaca

  Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan Motor Bajaka Persisi Polres Pulang Pisau kepada Anak-Anak di desa Binaan, Jum’at (15-09-2023) Siang. Kapolsek Pandih Batu Iptu Husni Setiawan melalui Bhabinikamtibmas Food Estate menyampaikan, sasaran Kegiatan Motor Bajaka Persisi anak anak dan pemuda pemudi serta Masyarakat yg berada di sekitar daerah terpencil yang belum/tidak memungkinkan adanya perpustakaan permanen. Kegiatan Motor Bajaka Presisi ini menargetkan anak-anak, pemuda dan masyarakat umum yang berada di Wilayah Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pulang Pisau. “Anak-Anak sangat antusias, bahkan mereka…

Baca Selengkapnya

Tidak Pernah Bosan Anggota Satpolairud Sosialisasikan Larangan Karhutla

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Bripka Rasito memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan. Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait pandemi Covid-19 yang saat ini masih mewabah agar kiranya Masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Jum’at (15/9/2023 ) pagi. Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H., M.M. menyampaikan…

Baca Selengkapnya

Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir Ajak Tidak buang Sampah Kesungai

  Pulang Pisau – Untuk membangun kesadaran serta partisipasi warga terhadap Kamtibmas serta pendisiplinan terkait protokoler kesehatan Covid-19, Anggota Kepolisian dari Satuan Polisi Perairan (Satpolairud) Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melakukan sambang kepada warga pesisir, Jum’at (15/9/2023) pagi. Kegiatan sambang ini dilakukan oleh personel Satpolair Polres Pulang Pisau bertempat diwilayah pesisir Lingkungan kelurahan Pulang Pisau kecamatan Kahayan Hilir. Kepada awak media, Kapolres Pulang Pisau AKBP. Mada Ramadita, SIK melalui Kasatpolairud AKP. Jaka Waluya, S.H mengatakan, tujuan kegiatan tersebut untuk mengajak dan mengedukasi warga masyarakat agar lebih waspada dengan situasi keamanan…

Baca Selengkapnya

Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga Malam Hari

  Polres Pulang Pisau – Polsek Sebangau Kuala melakukan sambang dan silaturahmi dengan masyarakat Kecamatan Sebangau Kuala sembari menyampaikan pesan – pesan kamtibmas, Kamis (14/09/2023) malam. Kegiatan sambang ke warga yang rutin dilaksanakan ini selain bersilaturahmi dan juga sebagai upaya sebagai anggota Polri untuk selalu mendekatkan diri dengan warga binaannya sehingga segala informasi bisa di dapat dari masyarakat. Selain melaksanan kegiatan sambang juga memberikan beberapa pesan kamtibmas kepada warga binaannya mensosialisasikan Kartu Nama Bhabinkamtibmas Guna Mendukung Pelayanan Pengaduan Masyarakat Terpadu dan mensosialisasikan tentang adanya Pos Polisi keliling dengan layanan pengaduan…

Baca Selengkapnya

Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Karhutla

  Polres Pulang Pisau – bhabinkamtibmas Polsek Sebangau Kuala Dalam mencegah dan antisipasi Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di wilayah Kecamatan Sebangau Kuala Polres Pulpis Laksanakan kegiatan sambang dan sosialisasi, guna cegah karhutla Kamis, (14/09/2023) malam. Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita., S.I.K melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Suripno Mulyono mengatakan Antisipasi Karhutla, Ini yang Dilakukan oleh bhabinkamtibmas beserta anggota lainnya saat ini mulai gencar melakukan himbauan Karhutla kepada warga untuk mencegah terjadi kebakaran lahan dan hutan. Menyampaikan himbauan yang dilaksanakan, dengan menggunakan banner/spanduk yang bertuliskan stop Pembakaran Hutan dan…

Baca Selengkapnya

Gelar Patroli Maja untuk antisipasi Karhutla sejak dini

  Polres Pulang Pisau, -Sat Samapta Polres Pulang Pisau (Pulpis), menggelar Patroli Maja, sebagai upaya agar terciptanya situasi penuh keakraban saat melaksanakan kegiatan dialogis. Sasaran patroli yakni menyambangi komunitas masyarakat dan pemilik lahan di willkum Polres Pulang Pisau. Pada Jum’at (15/09/2023) siang. Pada kegiatan tersebut, personil menyampaikan dengan media himbauan Satsamapta “Suman Ela Dengan Asep”, serta dilaksanakan juga penandatanganan Komitmen Bersama. “Kegiatan patroli fokus himbauan dalam rangka memberikan edukasi kepada masyarakat, tentang larangan membakar hutan dan lahan dengan tidak terencana dan terkendali,” kata Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K…

Baca Selengkapnya

BHABINKAMTIBMAS SAMBANG DAN KUNJUNGI WARGANYA BERIKAN HIMBAUAN KAMTIBMAS

  Polres Pulang Pisau-Bhabinkamtibmas yang dekat dengan masyarakat dan di cintai warga binaanya yang bersentuhan langsung dengan masyarakat guna mendengar keluhan, masukan serta penyampaian maksud dan tujuan tanpa batas agar dapat diteruskan dan disampaikan kepada pemerintah daerah di kelurahan dan intansi terkait. Jumat (15/09/2023) pagi, Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Karya Bersama Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda I Putu Ardika Saputra berkunjung menyambangi dan DDS ke warga binaanya mempermudahkan Bhabinkamtibmas dalam menyampaikan himbauan yang dapat di dengar, difahami dan dimengerti oleh warga binaannya yang berada di tempat…

Baca Selengkapnya

BHABINKAMTIBMAS FOOD ESTATE SOSIALISASI TERKAIT TPPO

  Polres Pulang Pisau – Sebagai Bhayangkara pembina keamanan dan ketertiban masyarakat desa karya bersama menjadi tanggung jawab Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Karya Bersama Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda I Putu Ardika Saputra untuk mensosialisasikan tentang Tindak Pidana Perdagangan Orang di wilayah binaannya. Jumat (15/09/2023) pagi. TPPO atau Tindak Pidana Perdagangan Orang merupakan salah satu bentuk kejahatan yang sangat merugikan masyarakat. Tindak pidana ini melibatkan perekrutan, pengangkutan, dan eksploitasi manusia melalui pemaksaan, penipuan, atau pemerasan. Untuk mengatasi masalah ini, Polri telah mengambil langkah-langkah yang signifikan, salah…

Baca Selengkapnya