TNI AL, Balikpapan, 10 September 2023 – Setelah bertemunya Tim Expedisi Route Merah Lantamal XIII Tarakan dan Tim Expedisi Route Putih Lantamal XII Pontianak di Kota Balikpapan, Puncak acara Expedisi Maritim 2023 tepat bersamaan dengan Hari Ulang Tahun (HUT) TNI AL Ke-78 ini ditutup meriah di Pantai Lamaru, Kota Balikpapan, Provinsi Kalimantan Utara. Minggu (10/09). Expedisi Maritim 2023 merupakan rangkaian kegiatan dalam rangka memperingati HUT Ke-78 TNI AL yang setiap tahunnya jatuh pada tanggal 10 September. Expedisi Maritim 2023 adalah sebuah perjalanan yang dibentuk oleh TNI AL di wilayah…
Baca SelengkapnyaDay: September 10, 2023
Pasukan Gabungan SGS 2023 Berhasil Mendarat Dan Kuasai Pantai Banongan
Jalesveva Jayamahe, Situbondo, 10 September 2023 —- Gerak cepat yang terencana dengan cermat dilakukan oleh Pasukan pendarat yang tergabung dalam Latihan Gabungan Bersama (Latgabma) Super Garuda Shield (SGS) 2023 yang terdiri dari Prajurit TNI AL bersama Angkatan Laut negara-negara sahabat seperti Amerika, Singapura dan Jepang berhasil merebut Pantai Banongan yang dikuasai oleh musuh. Simulasi peperangan amfibi tersebut berhasil membuat decak kagum para pejabat militer dari beberapa negara sahabat yang hadir di Puslatpur Marinir TNI AL, Banongan, Asembagus, Minggu (10/09). Berbagai alutsista bergerak sesuai dengan ketentuan yang telah dirancang dengan…
Baca SelengkapnyaPrajurit Korps Marinir Bersama Pasukan USMC, JGSDF Dan Singapore Army Kuasai Pantai Musuh
(Situbondo), Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M. beserta seluruh Kepala Staf Angkatan didampingi Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayjen TNI (Mar) Nur Alamsyah, S.E., M.M., menyaksikan Operasi Pendaratan Amfibi pada Latihan Gabungan Bersama (Latgabma) _Super Garuda Shield_ 2023 di Pantai Banongan, Situbondo, Minggu (10/09/2023). Pendaratan Amfibi kali ini melibatkan unsur gabungan personel dan material dari Prajurit Korps Marinir TNI AL bersama _United States Marine Corps_ (USMC), _Japan Ground Self-Defense Force_ (JGSDF), dan _Singapore Army_, dengan menggunakan KRI Surabaya 591, USS Greenbay, dan RSS Endeavour. Operasi pendaratan amfibi didahului dengan…
Baca SelengkapnyaPersonel Polres MBD Gelar Patroli Harkamtibmas, Himbau Warga Pelihara Kondusifitas Kamtibmas
Polres Maluku Barat Daya – Dalam rangka Pemeliharaan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat merupakan prioritas utama Polri sebagai bentuk implementasi Program Polri Presisi 2023, Polri berupaya mencegah dan menangkal segala bentuk gangguan kamtibmas dalam upaya mewujudkan Stabilitas Kamtibmas yang aman dan kondusif. Terkait hal tersebut Personel Patroli Satuan Samapta Polres Maluku Barat Daya menggelar Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dengan melakukan Patroli Ranmor roda dua guna memantau aktifitas warga serta menangkal segala bentuk gangguan kamtibmas di Kota Tiakur dan sekitarnya. Kegiatan Patroli kali ini dipimpin oleh Brigpol Jufran Borolla bersama…
Baca SelengkapnyaPersonel Polsek Serwaru Lakukan Restorative Justice Guna Penyelesaian Masalah Warga
Polres Maluku Barat Daya – Polri dalam melaksanakan tugasnya selaku Pelindung, Pengayom dan Peayanan masyarakat berupaya meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat sebagai wujud implementasi pelaksanaan tugas-tugas Kepolisian dengan mengedepankan Profesionalisme, Tranparansi, Humanisme dan Berkeadilan. Kali ini Personel Unit SPKT Polsek Serwaru melakukan mediasi penyelesaian masalah warga yang dilaporkan oleh sdr. Yohanis Ramaderi (38) terkait adanya dugaan perbuatan yang tidak menyenangkan yang dilakukan oleh sdr. Jhoni Souisa (36) dan sdr. Daniel Mari (31) bertempat pada Unit SPKT Polsek Serwaru pada Minggu siang (10/09/2023). Dalam kegiatan mediasi yang dipimpin oleh Aipda…
Baca SelengkapnyaRanpur Yonranratfib 2 Marinir Mendarat Pada Latgabma Super Garuda Shield 2023
(Situbondo). Memasuki Hari “H” jam “J” Pendaratan, bersama unsur-unsur tempur yang tergabung dalam operasi pendaratan amfibi, Kendaraan tempur (Ranpur) amfibi jenis LVT-7 A1 Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi 2 Marinir (Yonranratfib 2 Mar) bersama Japan Ground Self-Defense Force (JGSDF), United States Marine Corps (USMC) dan Singapore Army mendarat di pantai pendaratan yang dikuasai musuh tepatnya di pantai Banongan, Asembagus, Situbondo, Minggu (10/09/2023). Operasi pendaratan amfibi tersebut merupakan puncak latihan gabungan bersama (Latgabma) Super Garuda Shield 2023, yang bertujuan untuk membangun kemampuan bagi peningkatan profesionalisme prajurit TNI bersama negara-negara sahabat demi terciptanya…
Baca SelengkapnyaTank BMP 3F Korps Marinir Semarakkan Pameran Naval Base Open Day
(Surabaya). Dalam rangka memperingati HUT Ke-78 TNI Angkatan Laut Tahun 2023, Kendraan tempur Tank BMP 3F Yontankfib 2 Marinir mengikuti pemeran Alutsista Naval Base Open Day (NBOD) yang diselenggarakan di Koarmada II, Ujung, Surabaya. Minggu (10/09/2023). Dalam pameran Naval Base Open Day (NBOD) dipamerkan beberapa Alat Utama Sistem Senjata (Alutsista) yang dimiliki oleh jajaran Korps Marinir dan TNI AL. Kegiatan tahunan ini di gelar sebagai wahana dan momentum untuk mendekatkan TNI AL dengan masyarakat. Komandan Batalyon Tank Amfibi 2 Marinir Letkol Marinir Alfredo Yowel Antaribaba, M.Tr.Opsla., menyampaikan bahwa Pameran Alutsista…
Baca SelengkapnyaPendaratan Kavaleri Korps Marinir TNI AL Latgabma Super Garuda Shield
(Situbondo). Dalam rangka Latihan Gabungan Bersama (Latgabma) Super Garuda Shield (SGS) tahun 2023, Kendaraan tempur Kavaleri Korps Marinir TNI AL bersama Japan Ground Self-Defense Force (JGSDF), United States Marine Corps (USMC) dan Singapore Army serta unsur-unsur tempur yang tergabung, melakukan serbuan operasi pendaratan amfibi di Pantai Banongan, Asembagus, Situbondo, Jawa Timur. Minggu (10/9/2023). Mendarat gelombang pertama unsur Tank amfibi kendaraan tempur Tank BMP 3F, disusul mendarat gelombang ke dua unsur kendaraan pendarat amfibi LVT-7 A1 mendaratkan pasukan Infanteri, guna menguasai pantai yang dikuasai oleh musuh dan KAPA K61 mengangkut Meriam…
Baca SelengkapnyaKarateka Yonroket 1 Marinir Raih Prestasi Pada Ajang Piala Gubernur DKI Jakarta
Jakarta, PW: TNI AL, Pasmar 1. Minggu (10/09/2023). Karateka Batalyon Roket 1 Marinir (Yonroket 1 Mar) meraih prestasi pada Ajang Piala Gubernur DKI Jakarta yang digelar di GOR Ciracas, Jakarta Timur. Para prajurit Yonroket 1 Mar yang meraih prestasi pada kejuaraan kali ini adalah Pratu Mar M. Taufik Reza dan Pratu Mar Dicky Pradana yang berhasil meraih dua medali emas di kelas Kata Beregu senior putra. Menyikapi keberhasilan tersebut, Danyon Roket 1 Marinir, Letkol Marinir Muhammad Akhyar Marpaung S.E., M.Han., M.Tr.Opsla., sangat mengapresiasi dan turut bangga atas keberhasilan atlet Yonroket…
Baca SelengkapnyaPrajurit Yonranratfib 1 Marinir Jadi yang Terbaik Pada Kejuaraan Karate Piala Gubernur DKI
Jakarta, PW: TNI AL, Pasmar 1, Minggu (10/09/2023). Prajurit Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi 1 Marinir (Yonranratfib 1 Mar) yang tergabung dalam atlet Karate Pasmar 1 berhasil meraih juara pertama dalam kejuaraan Piala Gubernur DKI Jakarta tahun 2023 bertempat di Gelanggang Olahraga (GOR) Ciracas, Jakarta Timur. Dalam kejuaraan karate Piala Gubernur DKI Jakarta tersebut atlet karate Yonranratfib 1 Marinir Pratu Marinir Dony Gilang Pratama berhasil mengukir prestasi dengan memperoleh Juara I pada nomor Kata Beregu senior putra. Sementara itu Danyon Ranratfib 1 Marinir Mayor Marinir Totok Ferry Mashuda, M.Tr.Opsla., mengucapkan selamat…
Baca Selengkapnya