Bertempat di Mako Yonmarhanlan XIII, Jl. Binalatung Kel. Pantai Amal Kec. Tarakan Timur Kota Tarakan Kalimantan Utara, Danyonmarhanlan XIII Tarakan Letkol Marinir Roni Saputra, M.Tr.Opsla memimpin acara pelepasan Prajurit. kamis(30/03/2023) Tradisi ini merupakan bentuk penghormatan kepada prajurit yang akan mutasi ke tempat dinas yang baru, dan sebagai bentuk rasa terimakasih atas pengabdian selama berdinas di Yonmarhanlan XIII. dalam tradisi ini terdapat satu Prajurit Yonmarhanlan XIII Pratu Mar Alief Ristama Al Derry yang akan mutasi ke Brigif 2 Mar Surabaya. Pada kesempatan ini Danyonmarhanlan XIII Tarakan menyampaikan selamat bertugas ditempat yang…
Baca SelengkapnyaDay: March 30, 2023
Dua Jabatan Komandan Jajaran Pusdiklapa Kodiklatal Diserahterimakan
Surabaya, 30 Maret 2023, —– Komandan Pusat Pendidikan Lanjutan Perwira (Danpusdiklapa) Kolonel Laut (P) Ari Krisdiyanto menerima penyerahan dua jabatan komandan di jajaran Pusdiklapa, yaitu Komandan Sekolah Fungsi (Dansefung) Letkol Laut (P) I Komang Nurhadi dan Komandan Sekolah Lanjutan Perwira (Danselapa) Letkol Laut (P) Mufianto Machfud, bertempat di Aula Pusdiklapa Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Kamis (30/03/2023). Dalam amanatnya Danpusdiklapa menyampaikan bahwa telah dilaksanakan penyerahan jabatan Komandan Selapa dan Komandan Sekolah Fungsi kepada Komandan Pusdiklapa, dimana dua jabatan di sekolah paling tertinggi di lingkungan Kodiklatal ini merupakan dinamika pembinaan personel TNI AL,…
Baca SelengkapnyaPenuh Antusias Keluarga Padati Kodiklatal Saksikan Pelantikan 936 Tamtama TNI AL Angkatan LXII/2
Surabaya, 30 Maret 2023, —- Sejak siang hari ribuan orang yang merupakan keluarga serta kerabat, penuh antusias berbondong-bondong memadati kawasan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) untuk menyaksikan putra mereka dilantik menjadi Tamtama TNI AL dengan pangkat Kelasi Dua atau Prajurit Dua Marinir. Komandan Kodiklatal Letnan Jenderal TNI Marinir Suhartono secara resmi melantik dan mengambil sumpah 936 siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI AL Angkatan XLII Gelombang 2 TA 2022, dalam upacara militer yang digelar di Lapangan Laut Maluku Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Kamis (30/03/2023). Dankodiklatal dihadapan…
Baca SelengkapnyaPimpin Sertijab Pengurus Gabungan Jalasenastri Kodiklatal, Ny. Etta Suhartono Harap Dapat Tercipta Ide Baru Yang Segar
Surabaya, 30 Maret 2023,— Ketua Gabungan Jalasenastri Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Kodiklatal) Ny. Etta Suhartono berharap dengan adanya pergantian jabatan maka akan tercipta ide-ide baru yang segar, yang dapat memajukan organisasi. Pernyataan tersebut disampaikan Ny.Etta Suhartono sewaktu memimpin acara penyerahan jabatan Ketua Cabang 6 dan serah terima jabatan atau sertijab Pengurus Gabungan Jalasenastri Kodiklatal , yang berlangsung di di Aula Srikandi Kantor PG Jalasenastri Kodiklatal, Kamis (30/3/2023). Dalam kesempatan tersebut, jabatan Ketua Cabang 6 Gabungan Jalasenastri Kodiklatal diserahkan dari Ny. Novi Irwan Shobirin kepada Ny. Etta…
Baca SelengkapnyaDanpuslatlekdalsen dan Danpuslatmar Serahkan Jabatan ke Dankodiklatal
Surabaya, 30 Maret 2023, —— Komandan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Dankodiklatal) Letnan Jenderal TNI Marinir Suhartono menerima dua jabatan strategis di lingkungan Kodiklatal yakni, Komandan Pusat Latihan Elektronika dan Sistem Kendali Senjata (Danpuslatlekdalsen) dan Komandan Pusat Latihan Marinir (Danpuslatmar), dalam acara Penyerahan Jabatan yang berlangsung di Gedung Moeljadi Kodiklatal, Kamis, (30/03/2023) Menurut Letjen TNI Marinir Suhartono dalam amanatnya, dua jabatan tersebut diserahterimakan kepada dirinya selaku Komandan Kodiklatal karena pejabat yang lama mendapat penugasan di tempat baru. “Untuk itu, pada kesempatan ini saya mengucapkan terima kasih…
Baca SelengkapnyaPanda Lantamal V Berangkatkan Calon Siswa Caba PK TNI AL Gelombang I TA. 2023
Panitia Daerah (Panda) Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) V memberangkatkan Calon Siswa Caba PK TNI AL Pria dan Wanita Gelombang I Tahun Anggaran 2023 menuju seleksi tingkat pusat. Pemberangkatan Calon Siswa Bintara tersebut dilepas oleh Komandan Lantamal V Laksamana Pertama TNI Supardi, di Lapangan Apel Mako Lantamal V, Perak Surabaya. Kamis (30/03/2023). Sebanyak 393 Calon siswa Bintara yang terdiri dari 348 Calon Siswa Bintara Pria dan 45 Calon Siswa Bintara Wanita yang berasal dari Panda Surabaya, Sub Panda Denpasar, Sub Panda Banyuwangi, Sub Panda Malang, Sub Panda Yogyakarta, Sub…
Baca SelengkapnyaPersonil Kodim 1509/Labuha dan Persit Bagikan Takjil Gratis Kepada Warga Pengguna Jalan
HAlSEL PW. Bulan suci Ramadhan merupakan bulan penuh berkah dimana umat muslim berlomba-berlomba berbuat kebaikan agar mendapatkan Keberkahan. Seperti yang dilakukan oleh Anggota Kodim 1509/Labuha membagikan takjil gratis kepada sejumlah pengguna jalan raya yang melintas di Pertigaan Tugu PKK Desa Tomori Kecamatan Bacan, Kamis (30/03/2023). Kegiatan berbagi takjil dipimpin oleh Danramil 1509-01/Bacan Kapten Czi Mustamin,beserta anggota Koramil 01/Bacan Serta Anggota Persit KCK Cab 37 dan Persit Ranting 2. Tampak senyum para anggota TNI dan Ibu Persit yang dengan cara bergantian membagikan takjil kepada pengendara motor dan mobil menjelang datangnya waktunya…
Baca SelengkapnyaTingkatkan Kerjasama Dua Negara, TNI AL Latihan Dengan Angkatan Laut Prancis
Jakarta, 30 Maret 2023,——Tingkatkan hubungan kerjasama antara kedua negara, TNI Angkatan Laut (TNI AL) mengerahkan dua Kapal perangnya yaitu KRI Bung Tomo-357 dan KRI Bubara-868 guna melaksanakan latihan tahap laut, bersama dengan Kapal Perang Angkatan Laut Perancis yaitu LHD Dixmude (L9015) dan La Fayette (F 710), Kamis (30/03) di Perairan Jakarta. Komandan Guspurla Koarmada I Laksma TNI Heri Triwibowo, S.E., M.Si. yang onboard di atas KRI Bung Tomo-357 sebagai pengendali taktis latihan memastikan agar rangkaian kegiatan latihan dapat terlaksana dengan aman dan lancar, sesuai prosedur, memperhatikan keamanan personel dan materiil. Danguspurla…
Baca SelengkapnyaPanglima TNI Pimpin Upacara Pemberangkatan Satgas Ops PAM Wil Obvitnas PT. Freport Indonesia di Wilayah Papua Yonif R 631/Atg Tahun 2023
Palangka Raya -PW: Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., memberangkatkan 555 prajurit yang tergabung dalam Satgas Operasi Pengamanan Objek Vital Nasional (Obvitnas) PT. Freeport Indonesia dari Yonif R 631/Antang. Upacara pemeriksaan kesiapan operasi dan pemberangkatan berlangsung di Lapangan apel Mayonif R 631/Atg, Kota Palangka Raya,Kamis (30/3/23). Upacara dihadiri Asintel Panglima TNI, Asops Panglima TNI, Danrem 102/Pjg, Gubernur Kalteng, Kapolda Kalteng, Kajati Kalteng, Wakil Ketua I DPRD Prov. Kalteng, Waasops Kasad Bid. Siapops, Kabagops Binda Kalteng, Dansat Brimob Polda Kalteng, para Kasi dan Dandim jajaran Korem 102/Pjg, Walikota Palangka…
Baca SelengkapnyaPanglima TNI Terima Penganugerahan Gelar Adat Dayak dari DAD Kalteng
Palangka Raya – PW: Panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI) Republik Indonesia Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M. menerima penganugerahan gelar adat dayak dari Dewan Adat Dayak (DAD) Provinsi Kalimantan Tengah. Penganugerahan gelar tersebut dilaksanakan sesaat setelah Panglima TNI tiba di bandara Tjilik Riwut Palangka Raya, dalam rangka upacara Pemberangkatan Satgas Ops PAM Wil Obvitnas PT. Freport Indonesia di Wilayah Papua Yonif R 631/Atg Tahun 2023, pada hari Kamis (30/3/2023). Adapun gelar adat dayak yang dianugerahkan adalah Mantir Hai Panambahan, Antang Randan Karambang Pulau Mandereh Danum, Hambulat Nusa Hapamantai Tambun,Tisan Nyaruntai…
Baca Selengkapnya