Personel Polsek Kahayan Tengah Wajib Melaksanakan Protokol Kesehatan sebelum melaksanaka tugas

Pulang Pisau – – “Karena sebagai anggota yang sehari-hari bertatap muka memberikan himbauan kepada masyarakat untuk menjaga kesehatan, kebersihan dan pemahaman mengenai bahaya Virus Corona(Covid-19) anggota itu sendiri harus memberikan contoh yang baik terlebih dahulu. jangan justru anggota itu sendiri yang mengabaikan apa yang sudah di sampaikannya sehari-hari” Ungkap Akp Nurheriyanto Hidayat,S.H.,M.Si, Minggu, (14/08/2022), Pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. Melalui Kapolsek Kahayan Tengah Akp Nurheriyanto Hidayat, S.H.,M.Si menyampaikan, Kegiatan tersebut merupakan upaya personel Polsek Kahayan Tengah dalam menjaga kesehatan diri ataupun kesehatan di lingkungan sebelum turun ke tangah masyarakat dalam melaksanakan tugas sehari-hari sebagai pelindung dan pengayom masyarakat serta upaya Polsek Kahayan Tengah dalam memutus mata rantai penyebaran dari virus Corona / Covid-19 yang saat ini makin mewabah.

“Karena sebagai anggota yang sehari-hari bertatap muka memberikan himbauan kepada masyarakat untuk menjaga kesehatan, kebersihan dan pemahaman mengenai bahaya Virus Corona(Covid-19) anggota itu sendiri harus memberikan contoh yang baik terlebih dahulu. jangan justru anggota itu sendiri yang mengabaikan apa yang sudah di sampaikannya sehari-hari” Ungkap Akp Nurheriyanto.

Related posts