Koramil 1005-09/Anjir Pasar Melaksanakan Pendampingan Vaksinasi Covid-19

Marabahan-PW:Babinsa Koramil 1005-09/Anjir Pasar melakukan pemantauan Vaksinas sinovac kepada masyarakat diantaranya melaksanakan pendampingan team vaksinator yg melaksanakan vaksinasi Covid-19 Bertempat di Desa Gandaria Kec. Anjir Pasar Kab. Batola(Kamis 28/10/2021)

Tahapan kegiatan suntik Vaksin tersebut diantaranya, tahap pendaftaran, tahap Sscrening, dan pelaksanaan Vaksin dan tahap erakhir obserfasi selama 30 menit dan antusias masyarakat yang akan di vaksin kurang lebih 300 Orang.

Guna melancarkan dan mengamankan selama pelaksanaan pemberian vaksin Covid-19 tersebut Babinsa melakukan pendampingan dalam kegiatan tersebut.

” Pelaksanaan kegiatan vaksinasi tersebut hadir dalam kegiatan tsb sbb, Plh. Danramil 1005-09/Ajp, Rahmadi staf UPT Puskesmas Anjir pasar, Babinsa Ramil 1005-09/Ajp Sertu Bakrun dan Serda Hariyanto, Bhabinkamtibmas Aipda Ketut, Kades Gandaria Musyadi, S. Pd, Seluruh Nakes UPT Puskesmas Anjir pasar, Jumlah di vaksin sebanyak 108 orang dengan tetap menggunakan Protokoler Kesehatan Wajib memakai masker , pengecekan suhu tubuh, mencuci tangan dan menjaga jarak aman,” jelas Danramil 1005-09/Anjir Pasar”

Kegiatan Koramil 1005-09/Anjir Pasar Kampar tersebut dalam pendampingan vaksin, guna menjaga keamanan dan ketertiban dalam pelaksanaan vaksin tersebut.( mask-95)

Related posts