Polres Pulang Pisau – Polsek Sebangau Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, memberikan sosialisasi dan imbauan kepada masyarakat Kecamatan Sebangau Kuala imbauan kepada para pelanggar, dimana pentingnya mencegah karhutla, Personil Polsek juga langsung memberikan kartu nama nomor Kepolisian yang bisa dihubungi Rabu (16/04/2025) pukul 08.45 Wib pagi. Kapolres Pulang Pisau AKBP Iqbal Sengaji, S.I.K., M.Si. melalui Kapolsek Sebangau Kuala Iptu Djunedie, mengatakan bahwa, Melaksanakan Sambang /silaturahmi untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada masyarakat. Mencari dan mengumpulkan informasi dari masyarakat guna pemetaan potensi / kerawanan konflik Mengajak masyarakat untuk tidak mudah terprovokasi…
Baca SelengkapnyaCategory: POLRI
Polsek Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga di malam hari
Polres Pulang Pisau – Polsek Sebangau Kuala melakukan sambang dan silaturahmi dengan masyarakat Kecamatan Sebangau Kuala sembari menyampaikan pesan – pesan kamtibmas, Selasa (15/04/2025) pukul 18:45 wib malam. Kegiatan sambang ke warga yang rutin dilaksanakan ini selain bersilaturahmi dan juga sebagai upaya sebagai anggota Polri untuk selalu mendekatkan diri dengan warga binaannya sehingga segala informasi bisa di dapat dari masyarakat. Selain melaksanan kegiatan sambang juga memberikan beberapa pesan kamtibmas kepada warga binaannya mensosialisasikan Kartu Nama Bhabinkamtibmas Guna Mendukung Pelayanan Pengaduan Masyarakat Terpadu dan mensosialisasikan tentang adanya Pos Polisi keliling dengan…
Baca SelengkapnyaDatangi Warga, Sat Samapta Polres Pulang Pisau Ajak Jaga Kamtibmas di Lingkungannya
Pulang Pisau – Sat Samapta Polres Pulang Pisau melaksanakan patroli dialogis dengan cara mendatangi masyarakat secara rutin untuk mengajak masyarakat untuk turut menjaga kamtibmas di lingkungannya. Rabu (16/04/2025) Siang Kapolres Pulang Pisau AKBP Iqbal Sengaji, S.I.K., M.Si melalui Kasat Samapta Iptu Sumijiyarto mengatakan bahwa melalui pergelaran personel seperti ini pihaknya juga memberikan edukasi kepada masyarakat tentang pentingnya sit kamtibmas yang kondusif “Patroli ini akan terus kami lakukan dengan harapan masyarakat khususnya di tempat tempat keramaian maupun pemukiman merasa aman dan nyaman dengan hadirnya anggota Polri” pungkasnya.
Baca SelengkapnyaAntisipasi Tindak Kejahatan pada Obyek Vital, Sat Samapta Polres Pulang Pisau Tingkatkan Patroli
Pulang Pisau – Personel Sat Samapta Polres Pulang Pisau terus melaksanakan patroli stasioner khususnya pada obyek vital yang ada di wilkum Polres Pulang Pisau, pada hari Rabu (16/04/2025) Siang Kegiatan tersebut dalam rangka harkamtibmas khususunya pada obyek vital, seperti Bank BPK Cab Pulpis, BNI capem Pulpis, BRI Cab Pulpis, Bank Mandiri dan perkantoran Pemda Pulpis. Tujuan kegiatan patroli ini adalah untuk mengantisipasi adanya kejahatan seperti Curas, Curat, Cubis maupun Curanmor.
Baca SelengkapnyaPatroli Dialogis Sat Samapta Polres Pulpis, Sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Karhutla
Pulang Pisau – Dalam upaya mencegah terjadinya Kebakaran Hutan dan lahan, Sat Samapta Polres Pulang Pisau Polda Kalteng gencar melaksanakan Patroli Dialogis dan sosialisasi serta memberi imbauan kepada masyarakat tentang larangan dan bahaya membakar hutan dan lahan. Rabu (16/04/2025) Siang. Kapolres Pulang Pisau AKBP Iqbal Sengaji, S.I.K, M.Si melalui Kasat Samapta Iptu Sumijiyarto menuturkan kegiatan Patroli terus dilakukan oleh anggota Sat Samapta Polres Pulang Pisau untuk mendeteksi sejak dini pada lahan yang berpotensi terjadinya kebakaran hutan sehingga dapat mengantisipasi terjadinya karhutla. Selain berfungsi sebagai monitoring titik Karhutla dan lahan rawan…
Baca SelengkapnyaSat Samapta Polres Pulpis Gelar Patroli Maja, Antisipasi Karhutla Sejak Dini
Pulang Pisau – Guna mengantisipasi kejadian karhutla sejak dini, sat Samapta Polres Pulang Pisau (Pulpis), menggelar patroli Maja dan patroli dialogis. Sasaran patroli yakni menyambangi komunitas masyarakat dan pemilik lahan yang ada di willkum Polres Pulang Pisau. Rabu (16/04/2025) Siang. Pada kegiatan tersebut, personil menyampaikan dengan media himbauan Maklumat Kapolda Kalteng dan media imbauan yang dimiliki Sat Samapta Polres Pulang Pisau yaitu “Suman Ela Dengan Asep”, serta dilaksanakan juga penandatanganan Komitmen Bersama. “Kegiatan patroli fokus himbauan dalam rangka memberikan edukasi kepada masyarakat, tentang larangan membakar hutan dan lahan dengan tidak…
Baca SelengkapnyaBersama Dishub, Satlantas Polres Pulang Pisau Pasang Spanduk Imbauan Larangan Parkir
Pulang Pisau – Sat Lantas Polres Pulang Pisau Bersama Dinas Perhubungan melakukan pemasangan Spanduk Larangan Parkir di Jalan Lintas Trans Kalimantan yang kerap kali di singgahi oleh Kendaraan Roda 6 atau lebih. Rabu (16/04/2025). Pemasangan Rambu ini menindaklanjuti laporan masyarakat adanya aktivitas sejumlah kendaraan truk yang sering parkir pada Kawasan yang rawan macet di sekitar Areal Perkantoran dan Bundaran Belah Rey 2. Kapolres Pulang Pisau AKBP Iqbal Sengaji, S.I.K., M.Si., melalui Kasatlantas Polres Pulang Pisau IPTU Divani Mareta Astuti, S.Tr.K., mengatakan bahwa pemasangan spanduk larangan ini untuk meminimalisir terjadinya Kecelakaan…
Baca SelengkapnyaKenalkan Keselamatan Berlalu Lintas, Satlantas Polres Pulang Pisau Gelar Police Goes to School
Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Pulang Pisau Polda Kalteng terus menggalakkan edukasi keselamatan berkendara kepada pelajar melalui program “Police Goes to School“. Kali ini, kegiatan tersebut berlangsung di MTS Annur, Desa Mantaren I, Kec. Kahayan Hilir, Kab. Pulang Pisau, dengan fokus pada peningkatan kesadaran tertib berlalu lintas di kalangan siswa. Rabu (16/04/2025) Pagi. Kapolres Pulang Pisau AKBP Iqbal Sengaji, S.I.K., M.Si., melalui Kasatlantas Polres Pulang Pisau IPTU Divani Mareta Astuti, S.Tr.K., menjelaskan bahwa “Police Goes to School” merupakan upaya Polri dalam mendekatkan diri dengan masyarakat, terutama generasi…
Baca SelengkapnyaSatlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Himbauan Kamseltibcarlantas
Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Dalam rangka menciptakan lalu lintas yang aman dan tertib, Satuan Lalu Lintas Polres Pulang Pisau. Salah satu memberikan himbauan langsung kepada para pengguna jalan, Rabu (16/4/2025) pukul 09.00 WIB Kegiatan dipimpin langsung oleh Kanit Patroli AIPTU F.X. Agus Prihanto, ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran para pengemudi akan pentingnya keselamatan berlalu lintas. Pengemudi diimbau untuk selalu mematuhi rambu-rambu lalu lintas yang ada, baik rambu peringatan, larangan, maupun perintah, tidak mengemudi dalam kondisi mengantuk atau di bawah pengaruh alkohol, Mengemudi dalam kondisi yang…
Baca SelengkapnyaHimbau Kamseltibcarlantas, Satlantas Lakukan Penling di Kota Pulang Pisau
Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Satlantas Polres Pulang Pisau melaksanakan kegiatan penerangan keliling (penling) ke beberapa tempat yang dinilai rawan pelanggaran dan kecelakaan, serta tempat istirahat di sejumlah lokasi di wilayah hukum Polres Pulang Pisau, Rabu (16/4/2025). Pukul 10.00 WIB Kasatlantas Iptu Divani Mareta Astuti, S.Tr.K menyampaikan, kegiatan penerangan keliling ini berdasarkan Undang Undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia dan Undang Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan. Iptu Divani Mareta Astuti, S.Tr.K menyampaikan, maksud dan tujuan dari…
Baca Selengkapnya