Jakarta, PW: Ketua Umum IKKT Pragati Wira Anggini (PWA) Ny. Hadi Tjahjanto memimpin penyerahan jabatan Ketua IKKT PWA Cabang BS XI Kogabwilhan I kepada Ny. Niniek Ariawan, Ketua IKKT PWA Cabang BS XII Kogabwilhan II kepada Ny. Erni Imran Baidirus, dan Serah Terima Jabatan Ketua IKKT PWA Cabang BS V Kohanudnas dari Ny. Erni Imran Baidirus kepada Ny. Sondang Khairil Lubis, Ketua Bidang Pendidikan Yayasan Tunas Muda IKKT dari Ny. Dian Syafrudin kepada Ny. Sondang Khairil Lubis serta penyerahan jabatan Ketua IKKT PWA Penghubung Kemhan kepada Ny. Yayuk Donny Ermawan, bertempat di gedung Tjut Nyak Dien Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Jumat (29/5/2020).
Related posts
-
Transformasi Prajurit TNI: Mahir Bahasa Asing, Andal Kuasai Alutsista
Dalam rangka mendukung transformasi profesionalisme prajurit, Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto meninjau langsung pelaksanaan Kursus... -
Mabes TNI Gelar Laporan Korps Kenaikan Pangkat, 32 Perwira Tinggi TNI Resmi Sandang Pangkat Baru
Kasum TNI Letjen TNI Richard Tampubolon mewakili Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto, menerima Laporan Korps... -
Panglima TNI Dorong Kepemimpinan Visioner bagi Calon Danbrig, Danyon, dan Wadanyon YTP
Dalam rangka memperkuat kesiapan kepemimpinan militer di satuan teritorial pembangunan, Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto...