Giat Siaga On Call dan kontigensi bencana banjir dan Karhutla Polsek Banama Tingang

 

Polres Pulang Pisau Kapolsek Banama Tingang beserta anggota laks giat pergelaran sarpras penanganan banjir dan karhulta di mako Polsek Banama Tingang, Senin (20/11/2023).

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Banama Tingang Iptu Imam Maliki, S.Tr.K., menyampaikan Siaga On call dan Kontijensi Bencana Alam Banjir dan Karhutla dilaksanakan untuk mengecek kesiapan jumlah anggota yang dilanjutkan dengan pemeriksaan Sarpras penanganan Banjir dan Karhutla yang di miliki oleh Polsek Banama Tingang serta selalu memantau cuaca dan debit air di wilayah Polsek Banama Tingang yang rawan bencana.

Tergelarnya kekuatan personil dan sarpras sehingga resiko bencana bisa di atasi dengan baik, menantau potensi Bencana alam banjir dan Karhutla agar selalu siap dan segera memberikan bantuan / pertolongan guna mengurangi resiko korban akibat bencana. Pangkas Kapolsek.

Related posts