Demonstrasi Pemboikotan Jalan, Massa Kesal Pernyataan Bupati Hal-Sel

HALSEL, PW: massa kesal pernyataan bupati Halmahera Selatan usman sidik, pasalnya bupati mengabaikan tuntutan massa, demostrasi pemboikotan jalan babang-labuha sebagai langka merespon jawab pemerintah kabupaten Halmahera Selatan nampak tidak membuahkan hasil.

Di sela-sela audiensi, perwakilan massa ikram la djima sebagai korlap mengaku kecewa dan heran dengan sikap bupati. Ketiadaan penandatanganan surat pernyataan penting pemerintahan bersama Massa, nampaknya pemerintahan dalam menerima massa, menurut dia menjadi bukti bahwa bupati tidak berpihak pada masyarakat. Senin, (31/01)

Mengenai pernyataan mosi tidak percaya, ikram menjelaskan, masyarakat kehilangan kepercayaan kepada sejumlah elite politik baik bupati maupun DPRD di Kabupaten Halmahera selatan, ikaram bilang Masa aksi masih tetap membentangkan Spanduk yang bertuliskan.

“Jalan di tutup sampai batas waktu yang di tentukan, Di buka setelah ada pengaspalan”

Sementara Bupati Usman Sidik, dalam pernyataannya Saya ingin bangun, namun jalan Babang masuk dalam aset Pemprov Malut. Hal inilah yang membuat kami tidak dapat membangun jalan,” ungkap Usman saat hearing bersama massa aksi.

Menurutnya, jalan Babang bisa dikerjakan oleh Pemda Halsel, jika Gubernur menyurati dan memberikan kewenangan perbaikan ke kabupaten. Sehingga, Bupati dapat melakukan perbaikan dan pembangunan jalan…@/Riswan.

Related posts