Makassar, Komandan Komando Daerah TNI AL (Dankodaeral) VI Laksamana Muda TNI Andi Abdul Aziz, S.H., M.M Memimpin Kegiatan Do’a Bersama Sebagai Bentuk Wujud Rasa Syukur dan Memanjatkan Permohonan Do’a Kepada Tuhan Yang Maha Esa Agar diberikan Kelancaran Dalam Pelaksanaan Even Makassar Navy Open Water Sport Tahun 2025 di Ruang Rapat Macan Tutul Mako Kodaeral VI, Kamis (23/10/2025). Kegiatan Even Makassar Navy Open Water Sport yang akan diselenggarakan di Mako Kodaeral VI dan pantai Losari pada tanggal 24 – 26 Oktober 2025 menampilkan perlombaan Renang, Selam, dan Dayung Perahu Naga.…
Baca SelengkapnyaDay: October 23, 2025
Kapal Perang KRI Marlin-877 Kodaeral VI Dukung Ekspedisi Rupiah Berdaulat di Pulau Kambuno
Sinjai, Dalam rangka mendukung Ekspedisi Rupiah Berdaulat yang dilaksanakan oleh Bank Indonesia Perwakilan Provinsi Sulawesi Selatan , Kapal perang KRI Marlin-877 Kodaeral VI melaksanakan pengamanan dan turut mensukseskan kegiatan di Pulau Kambuno, Kec. Pulau Sembilan, Kab. Sinjai Propinsi Sulawesi Selatan. Rabu (22/10/2025). Kegiatan ini merupakan bentuk nyata sinergi TNI AL dan Bank Indonesia dalam memperkuat kedaulatan ekonomi dan kehadiran negara di wilayah 3T ( Pulau kategori Terdepan, Terpencil, dan Tertinggal). Komandan Kodaeral VI Laksamana Muda TNI Andi Abdul Aziz, S.H., M.M., menyampaikan sasaran KRI Marlin-877 Kodaeral VI dalam mendukung…
Baca SelengkapnyaPengurus Daerah Kodaeral VI Gabungan Jalasenastri Koarmada RI Ikuti Seminar Hybrid
Makassar, Wakil Ketua Daerah Kodaeral VI Gabungan Jalasenastri Koarmada RI Ny. Febri Arya Delano beserta pengurus mengikuti Seminar Hybrid melalui daring (Online) bertempat di Ruang Puskodal Kodaeral VI, Rabu (22/10/2025). Seminar Hybrid yang di gelar oleh Dharma Pertiwi Pusat tersebut mengambil tema “Bijak mengelola keuangan dan bermedia sosial sebagai langkah nyata istri TNI diera Digital”. Kegiatan di buka langsung oleh Ketum Dharma Pertiwi Ny. Evi Agus Subiyanto. Wakil Ketua Daerah Kodaeral VI Gabungan Jalasenastri Koarmada RI menyampaikan bahwa pengurus Daerah Kodaeral VI Gabungan Jalasenastri Koarmada RI mengikuti seminar hybrid…
Baca SelengkapnyaBimbingan Manasik Haji 1447 H/2025 M Kodaeral VI Secara Resmi Dibuka Oleh Dankodaeral VI
Bertempat di Masjid Jami’atul Bahari Mako Kodaeral VI, Komandan Komando TNI AL (Dankodaeral VI) Laksamana Muda TNI Andi Abdul Azis, S.H.,M.M membuka secara resmi Manasik Haji bagi para calon Haji Kelompok Bimbingan Ibadah Haji dan Umroh (KBIHU) Jami’atul Bahari Kodaeral VI, Rabu (22/10/2025). Acara diikuti oleh para undangan diantaranya Kepala Kemenag Makassar H. Asa Afiif, S.T., M.T., para Asisten Dankodaeral VI, kadis dan Kasatker Kodaeral VI beserta para jamaah calon Haji Kelompok Bimbingan Ibadah Haji (KBIH) Jami’atul Bahari Kodaeral VI. Dalam sambutan Dankodaeral VI Makassar manyampaikan selama bimbingan, para…
Baca SelengkapnyaWadan Puspenerbal Hadiri Malam Keakraban Mahasiswa Magister Unhan RI Tahun 2025
Wakil Komandan Pusat Penerbangan TNl Angkatan Laut (Wadan Puspenerbal), Laksma TNl Catur Nur Ardiantoro mewakili Komandan Puspenerbal, Laksda TNl Bayu Alisyahbana menghadiri Malam Keakraban Mahasiswa Magister Unhan RI Tahun 2025 di Balai Prajurit R.M. Moeldjono Poerbonegoro, Puspenerbal, Rabu (22/10/2025). Unhan RI menggelar kegiatan Malam Keakraban bagi 165 mahasiswa Magister (S2) Fakultas Teknologi Pertahanan (FTP) dan Fakultas Teknologi Pertahanan dan Pertahanan (FTTP) setelah menyelesaikan Study Visit selama sepekan di Puspenerbal dan satuan TNl lainnya di wilayah Surabaya. Turut hadir dalam acara tersebut, Wadan Puspenerbal, Dirlambangja Puspenerbal, Danlanudal Juanda, Danwingud 2…
Baca SelengkapnyaPeringati Hari Santri 2025,Ketua DPRD Sidoarjo Pimpin Upacara: Ajak Santri Kawal Indonesia Menuju Peradaban Dunia
Sidoarjo.- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sidoarjo menggelar upacara dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional (HSN) tahun 2025. Upacara yang dilaksanakan di lapangan Mall Pelayanan Publik (MPP) Sidoarjo pada Rabu pagi (22/10/2025) ini berlangsung dengan khidmat. Peringatan HSN 2025 kali ini mengusung tema “Mengawal Indonesia Merdeka menuju Peradaban Dunia”. Bertindak sebagai inspektur upacara adalah Ketua DPRD Kabupaten Sidoarjo, H. Abdillah Nasih. Dalam amanatnya, H. Abdillah Nasih membacakan naskah sambutan dari Kementerian Agama Republik Indonesia. Ia menyampaikan bahwa Hari Santri harus dijadikan momentum penting bagi kebangkitan santri di Indonesia. “Hari Santri harus…
Baca SelengkapnyaKoordinasi Pengembang dan PDAM Jadi Kunci Kelancaran Suplai Air Bersih Bagi Masyarakat
Sidoarjo.PW-Perumda Delta Tirta Sidoarjo menegaskan kembali pentingnya koordinasi yang baik antara pihak pengembang perumahan dan PDAM sejak awal perencanaan kawasan. Langkah ini dinilai krusial agar ketersediaan air bersih dapat terjamin bagi calon penghuni, sekaligus mendukung pemerataan jaringan air di wilayah sekitarnya. Direktur Utama Perumda Delta Tirta Sidoarjo Dwi Hary Soeryadi menyampaikan bahwa pembangunan perumahan idealnya disertai koordinasi teknis sejak tahap awal, terutama dalam hal kapasitas jaringan dan ketersediaan sumber air. “Dengan koordinasi jauh-jauh hari, maka kebutuhan air bersih bisa diproyeksikan lebih akurat. Warga perumahan merasa nyaman, PDAM bisa melayani…
Baca SelengkapnyaDi Markas Besar Rokmc Korea Selatan, Pangkormar Disambut Hangat
(Hwaseong, Korea Selatan) – Panglima Korps Marinir (Pangkormar) Letnan Jenderal TNI (Mar) Dr. Endi Supardi, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., CHRMP., CRMP., melaksanakan kunjungan kehormatan ke Markas Komando Republic of Korea Marine Corps (ROKMC) di Hwaseong, Gyeonggi, Seoul, Korea Selatan, Kamis (23/10/2025). Kunjungan ini semakin mempererat hubungan persahabatan dan memperkuat kerja sama pertahanan antara Korps Marinir Indonesia dengan Korps Marinir Korea Selatan serta negara-negara sahabat di kawasan Indo-Pasifik. Setibanya di Markas ROKMC, Panglima Korps Marinir disambut dengan upacara resmi oleh Komandan ROKMC, Letnan Jenderal Ju Il Seok, beserta jajaran Perwira tinggi Marinir…
Baca SelengkapnyaKas Kormar Hadiri Serah Terima 4 Jabatan Strategis TNI AL
(Jakarta). Kepala Staf Korps Marinir (Kas Kormar) Mayor Jenderal TNI (Mar) Muhammad Nadir, M.Tr.Opsla., mewakili Panglima Korps Marinir (Pangkormar) Letnan Jenderal TNI (Mar) Dr. Endi Supardi, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., CHRMP., CHRMP., menghadiri Upacara Serah Terima Jabatan Asrena Kasal, Aspers Kasal, Gubernur AAL dan Kadisminpersal, yang berlangsung di Auditorium Yos Sudarso Denma Mabesal, Cilangkap Jakarta Timur, Rabu (22/10/2025). Upacara serah terima 4 jabatan strategis di TNI AL tersebut dipimipin langsung Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksama TNI Dr. Muhammad Ali, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., adapun pejabat yang melaksanakan serah terima jabatan Asrena…
Baca SelengkapnyaAsintel Pangkormar Pimpin Rakor Intelijen Korps Marinir Tahun 2025
(Jakarta). Asisten Intelijen Panglima Korps Marinir (Asintel Pangkormar) Brigadir Jenderal TNI (Mar) Nanang Saefulloh, S.E., M.M., pimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Intelijen Korps Marinir tahun 2025 di Ruang Puskodal Kesatrian Marinir Jenderal Ali Sadikin Mako Kormar Jakarta Pusat. Rabu (22/10/2025). Kegiatan Rakor tersebut dilaksanakan secara Video Conference (Vicon) dan diikuti oleh seluruh jajaran Intelijen Korps Marinir TNI AL. Dalam sambutannya Asintel Pangkormar mengatakan Rakor Intelijen ini dilaksanakan sebagai wadah untuk berbagi informasi, membahas masalah, mencari solusi bersama, dan merumuskan rencana strategis demi meningkatkan efisiensi dan efektivitas kerja dilingkungan intelijen Korps Marinir.…
Baca Selengkapnya