TNI AL EVAKUASI KORBAN LAKA LAUT DI PERAIRAN TRANS JAYA

  Jalesveva Jayamahe Jakarta, 26 Juli 2025,— Prajurit TNI AL dalam hal ini Pos TNI AL (Posal) Tanjung Datuk bersama Tim SAR Gabungan berhasil menemukan dan mengevakuasi Alil (45) warga desa Mandah Indragiri Hilir yang tenggelam di perairan Trans Jaya, Desa Tanjung Melayu, Kecamatan Kuindra, Kabupaten Indragiri Hilir, (24/7) Korban dilaporkan tenggelam setelah mengendarai speed boat dari Tembilahan ke Mandah pada Rabu (23/7) pukul 05.00 WIB. Menurut laporan, korban berangkat sendirian dan tidak ada yang mengetahui keberadaannya, hingga pada pukul 08.00 WIB, ketika seorang warga bernama Sahrul Afis melihat speed…

Baca Selengkapnya

PRAJURIT TNI AL TANAMKAN SEMANGAT CINTA TANAH AIR SEJAK DINI DI TANAH PAPUA

  Jalesveva Jayamahe Jakarta, 26 Juli 2025,—Dalam upaya menanamkan nilai-nilai nasionalisme sejak dini, Prajurit Marinir TNI AL melaksanakan kegiatan mengajar di SD YPPK Aisa dengan menyampaikan materi Wawasan Kebangsaan di kampung Aisa, Maybrat. Papua Barat kamis (24/7). Kegiatan ini menjadi bukti nyata komitmen TNI dalam membangun karakter generasi muda di wilayah perbatasan. Dengan penuh semangat, para prajurit berbagi ilmu seputar sejarah perjuangan bangsa, makna Pancasila, serta pentingnya menjaga persatuan dalam keberagaman yang bertujuan untuk membangun kedekatan emosional antara Prajurit TNI dan warga perbatasan. Wadan Pos Tk Aisa Letda Marinir l…

Baca Selengkapnya

Poral Wiltim 2025 Resmi Ditutup, Kodiklatal Raih Juara Umum II

Surabaya, 25 Juli 2025 Penutupan Pekan Olahraga TNI Angkatan Laut (Poral Wiltim) Tahun 2025, berlangsung di Lapangan Jala Krida Mandala AAL Bumimoro Surabaya, yang dipimpin oleh Gubernur AAL Laksda TNI Dato Rusman S.N. Jumat (25/7/2025). Dalam amanat, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali yang dibacakan oleh Gubernur AAL mengatakan bahwa selama satu pekan ini seluruh peserta Poral Wiltim telah menunjukkan semangat juang, kerja keras, sportivitas dan kebersamaan yang luar biasa. “Pertandingan demi pertandingan bukan hanya memperlihatkan kemampuan fisik dan teknik semata, tetapi juga mencerminkan nilai-nilai disiplin,…

Baca Selengkapnya

Poral Wiltim 2025: Kodiklatal Raih 1 Emas, 3 Perak dan 1 Perunggu

Surabaya, 25 Juli 2025 Gelaran Pekan Olahraga TNI Angkatan Laut Wilayah Timur (Poral Wiltim) Tahun 2025 telah mencapai hasil akhir dari sejumlah cabang olahraga. Semangat juang dan sportivitas yang tinggi, menjadikan Kodiklatal meraih keberhasilan dengan perolehan 1 medali Emas, 3 Perak, dan 1 Perunggu. Pada Jumat (25/7/2025). Komandan Kodiklatal Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah turut menyaksikan dan memberikan semangat langsung kepada Tim Kodiklatal. Pada cabang olahraga bulutangkis, tim Kodiklatal berhasil meraih juara 1 melawan Koarmada II dengan skor 4-2, dan tim Kodiklatal berhasil menyumbang medali emas. Dalam partai final, cabang…

Baca Selengkapnya

Ir Kodiklatal Ikuti Taklimat Akhir Review LK-UO TNI AL Semester I TA 2025

Surabaya, 25 Juli 2025 Bertempat di Ruang Pusinfo Kodiklatal, Inspektur Komando Pembinaan Doktrin, Pendidikan dan Latihan TNI AL (Ir Kodiklatal) Brigjen TNI Marinir Hendro Suwito, mengikuti Taklimat Akhir Review Laporan Keuangan Unit Organisasi (LK-UO) TNI AL Semester I Tahun 2025, yang dipimpin oleh Wakil Inspektur Jenderal TNI AL (Wairjenal) Laksma TNI Agus Supriatna, secara video conference (Vicon), Kamis (25/7/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari proses pengawasan dan evaluasi terhadap pelaksanaan anggaran di lingkungan TNI AL, guna memastikan tertib administrasi, transparansi, dan akuntabilitas keuangan sesuai regulasi yang berlaku. Dalam pelaksanaan kegiatan…

Baca Selengkapnya

Dikmata TNI AL XLV/I Satdik-4 Kodiklatal Laksanakan Sea and Jungle Survival

  TNI AL. Satdik 4, Manado, 25 Juli 2025 Siswa Dikmata TNI AL XLV/I Satdik-4 Kodiklatal melaksanakan Latihan Praktek (Lattek) Berganda, Sea and Jungle Survival. Latihan ini diawali dengan skenario darurat siswa melompat dari kapal, eksersisi menggunakan perahu karet, lalu berenang menuju pantai. Minggu (20/7/2025). Setelah mencapai daratan, mereka masuk ke wilayah hutan untuk bertahan hidup dengan memanfaatkan sumber daya alam mulai dari mencari air, membuat api, hingga memasak hewan hasil temuan seperti biawak, kelelawar, dan bulu babi. Latihan ini bertujuan membentuk prajurit yang tangguh, mandiri, dan siap menghadapi kondisi…

Baca Selengkapnya

MENJEMPUT SEHAT DI PERBATASAN: SATGAS YONIF 733/MASARIKU GELAR PELAYANAN MEDIS DI TITIK KUAT BATAS BATU

Nduga, Papua PW Jumat, 25 Juli 2025 – Kepedulian terhadap kondisi kesehatan masyarakat di wilayah terpencil terus diwujudkan oleh Satgas Pamtas Mobile Yonif 733/Masariku. Hari ini, prajurit TNI yang dipimpin oleh Serda Rizky menyelenggarakan kegiatan pelayanan kesehatan gratis bagi warga sekitar Titik Kuat Batas Batu, Distrik Krepkuri, Kabupaten Nduga, Papua. Dalam suasana penuh kehangatan, para prajurit menyambut warga dengan senyum dan tangan terbuka. Warga dari berbagai kalangan datang untuk mendapatkan pemeriksaan kesehatan umum, pengobatan ringan, serta penyuluhan singkat mengenai pentingnya menjaga pola hidup bersih dan sehat. “Kadang kami sulit sekali…

Baca Selengkapnya

Prajurit Yonif 3 Marinir Sabet Juara Pertama Kejuaraan Sindoro Sumbing Triathlon Challenge 2025

TNI AL, Dispen Kormar (Wonosobo) PW : Prajurit Batalyon Infanteri 3 Marinir Sertu Marinir Debby Anggrean berhasil meraih juara 1 (satu) pada Kejuaraan Sindoro Sumbing Triathlon Challenge 2025 yang diselenggarakan di Danau Bedakah, Perkebunan Teh Blembem, Pagerejo, Wonosobo, Jawa Timur. Sabtu (26/07/2025). Pada kejuaraan Triathlon Challenge tersebut, Sertu Marinir Debby Anggrean berhasil meraih juara satu pada kategori Triathlon Sprint TNI/Polri. Komandan Batalyon Infanteri 3 Marinir Letkol Marinir Iskandar Muda menyampaikan rasa bangga dan mengapresiasi atas hasil yang membanggakan dari Sertu Marinir Debby Anggrean pada kejuaraan Sindoro Sumbing Triathlon Challenge 2025.…

Baca Selengkapnya

Prajurit Yonmarhanlan XII Berjibaku Padamkan Kebakaran Hutan di Kabupaten Mempawah

TNI AL, Pasmar 1. Prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) XII Pontianak bersama dengan instansi gabungan Siaga Karhutla, melaksanakan pemadaman atau penanganan kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) yang kembali terjadi di wilayah Kabupaten Mempawah, Kalimantan Barat, Sabtu (26/07/2025). Prajurit Yonmarhanlan XII yang bertugas membantu pemadaman kebakaran hutan di Wilayah Kabupaten Mempawah yang dipimpin oleh Letda Marinir Dias Arisandi, dibekali dengan mesin pompa air beserta pipa air, sepatu boot dan masker bersinergi dengan instansi yang tergabung dalam penanganan atau pemadaman Karhutla yaitu Kodim 1201/Moh, Polres Mempawah, BPDB Kab Mempawah dan KPH…

Baca Selengkapnya

Aksi Palang Jalan oleh Pekerja PT SIM Desa Kawa, Protes Janji DPR yang Tak Dipenuhi

  SBB PW Puluhan pekerja PT SIM Pisang Abaka kembali turun ke jalan dan melakukan aksi pemalangan sebagai bentuk kekecewaan terhadap Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB), yang dinilai tidak menepati janji terkait penyelesaian tuntutan para pekerja. Aksi pemalangan jalan dilakukan pada Sabtu pagi (26/07/2025) sekitar pukul 10.00 WIT di beberapa titik berbeda, yakni di Dusun Waitoso, Desa Kawa Kecamatan Seram Barat. Desa Hatusua; dan Desa Nuruwe. Para pekerja yang melakukan aksi berasal dari Desa Hatusua, Lohiatalla, Nuruwe, dan Kawa, yang semuanya merupakan tenaga kerja…

Baca Selengkapnya