PRAJURIT KORPS MARINIR TNI AL DAN US MARINES LATIHAN ASSAULT SUPPORT

(Hawaii). Prajurit Korps Marinir TNI Angkatan Laut dan US Marines yang tergabung dalam Latma Multilateral Rim of The Pacific (Rimpac) 2024 laksanakan latihan Assault Support bertempat di _Marine Corps Base Hawaii_ (MCBH) Amerika Serikat, Kamis (11/07/2024). Assault Support_ atau yang dikenal dengan Mobile Udara (Mobud) adalah suatu bentuk operasi dimana pasukan tempur berpindah taktis melalui udara dengan di muat oleh Pesawat terbang atau Helikopter, sehingga prajurit dapat bergerak cepat, senyap dan tepat di dalam pelaksanaan tugas infiltrasi ke daerah musuh kemudian menuju sasaran untuk dilibatkan dalam pertempuran darat, _Assault Support_…

Baca Selengkapnya

Puslatpurmar-8 Teluk Ratai Terima 1 Unit Mobil Ambulans

TNI-AL, Dispen Kormar (Lampung) PW : Dalam upaya meningkatkan pelayanan kesehatan Puslatpurmar-8 Teluk Ratai, Pemerintah Provinsi Lampung memberikan hibah berupa satu unit mobil ambulans kepada Puslatpurmar-8 Teluk Ratai. Penyerahan mobil ambulans ini dilakukan secara simbolis oleh PJ Gubernur Lampung Dr. Drs Samsudin S.H., M.H., M.Pd. kepada Wakil Kepala staf Angkatan Laut Laksamana Madya Erwin S. Aldedharma, pada acara Gebyar Panen Raya Kementan dan TNI AL wilayah Lampung. Kamis (11/07/2024). Mobil ambulans yang diberikan dilengkapi dengan peralatan medis modern dan fasilitas penunjang lainnya yang sesuai dengan standar kesehatan. Dengan demikian, mobil…

Baca Selengkapnya

DANKORMAR TERIMA LAPORAN KENAIKAN PANGKAT PATI KORPS MARINIR

(Jakarta) –  Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayor Jenderal TNI (Mar) Endi Supardi, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., CHRMP., CRMP. menerima laporan resmi kenaikan pangkat Perwira Tinggi (Pati) Korps Marinir di Admiral Room Gedung Utama Mako Kormar, Jl. Prajurit KKO Usman dan Harun No. 40. Kwitang, Jakarta Pusat, Kamis (11/07/2024). Dankormar mengatakan laporan kenaikan pangkat Perwira Tinggi Korps Marinir menunjukkan dedikasi dan komitmen yang luar biasa terhadap tugas dan tanggung jawab Mayor Jenderal TNI (Mar) Supriyono, S.E., M.M.. “Kenaikan pangkat ini tidak hanya merupakan pengakuan atas prestasi individu, tetapi juga refleksi dari kemampuan…

Baca Selengkapnya

Tingkatkan Profesionalisme Sebagai Prajurit Petarung, Marinir Indonesia Dan USMC Laksanakan Latihan Menembak Senapan

TNI AL, Dispen Kormar (Situbondo) PW : Dalam rangka meningkatkan profesionalisme, prajurit Marinir Indonesia dan USMC melaksanakan latihan menembak Senapan dan Pistol di lapangan tembak Pusat Latihan Pertempuran (PLP) Marinir 5 Baluran, Karangtekok, Situbondo, Jawa Timur. Kamis (11/07/2024). Kegiatan dalam rangka Latihan Bersama (Latma) Platoon Exchange (PLATEX) 2024 antara TNI AL, KORMAR dengan USMC/I MEF tersebut merupakan salah satu wujud dari Diplomasi Angkatan Laut dalam melaksanakan latihan Bersama dengan negara sahabat dan untuk menjaga serta mempertahankan hubungan kemitraan strategis antar Negara-negara sahabat. Kegiatan menembak yang diawali dengan pengenalan senjata yang disampaikan…

Baca Selengkapnya

Bersihkan saluran air TNI bersatu dengan Rakyat

  SBB PW Kegiatan Pembersihan saluran air di dusun Telaga piru desa Piru kec. Seram Barat kab. Seram bagian barat. merupakan Bagian dari Bhakti TNI untuk Masyarakat. Pada kegiatan jumat bersih. hal ini yang di lakukan Kodim 1513/SBB serta melibatkan warga masyarakat dusun telaga piru Desa piru dan Polsek piru, untuk bersama-sama melaksanakan kegiatan jumat bersih, yang kali ini sasarannya pembersihan saluran air di dusun telaga piru Desa piru Kec. Seram barat Kab.SBB, Jumat (12/07/2024). Dalam kegiatan pembesihan saluran air kali ini dipimpin langsung oleh Kasdim 1513/SBB. Mayor Inf. Bambang…

Baca Selengkapnya

Kapuspen TNI Tutup Latfungnispen TA 2024

Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI Mayjen TNI Dr. Nugraha Gumilar, M.Sc., menutup Latihan Fungsi Teknis Penerangan (Latfungnispen) TA 2024, bertempat di Gedung Balai Wartawan Puspen TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Kamis (11/7/2024). Kapuspen TNI dalam sambutannya berharap agar  ilmu dan keterampilan yang diperoleh selama mengikuti latihan tersebut dapat bermanfaat dan berguna dalam meningkatkan kualitas sebagai insan penerangan yang handal dan profesional serta mampu  mendukung tugas  satuan. “Dasar-dasar ilmu penerangan yang didapat dalam latihan ini agar diimplementasikan dalam tugas di lapangan, selain itu kesungguhan dan kerja keras dalam bekerja agar ditingkatkan  sehingga…

Baca Selengkapnya

Awali Rangkaian Peringatan Hari Ulang Tahun ke 62, Batalyon Infanteri 5 Marinir Gelar Aksi Donor Darah

TNI AL, Dispen Kormar (Surabaya) PW : Dalam mengawali rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 62, Batalyon Infanteri 5 Marinir menggelar aksi donor darah yang dilaksanakan di gedung Balai Prajurit Kesatrian Marinir Suroto II Ujung, Semampir, Surabaya, Jawa Timur. Kamis (11/07/2024) Kegiatan donor darah tersebut bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Bangkalan, Madura yang diikuti oleh seluruh prajurit dan Jalasenastri Ranting D Cabang 2 Korcab Pasmar 2 serta partisipasi dari Satuan di jajaran Brigif 2 Marinir. Komandan Batalyon Infanteri 5 Marinir Letkol Marinir Ahmad Fauzi, M.Tr.Opsla mengatakan bahwa…

Baca Selengkapnya

Komandan Pasmar 3 Laksanakan Makan Siang Bersama Atlet Binsat Pasmar 3

Sorong. Komandan Pasmar 3 Brigjen TNI (Mar) Sugianto, S.Sos., M.M., M.Tr.Opsla., melaksanakan makan siang bersama atlet Pembinaan Satuan (Binsat) Pasmar 3 bertempat di lobby belakang Mako Pasmar 3, Kesatrian Agoes Soebekti, Jl. Sorong-Klamono, Km.16, Distrik Klaurung, Kota Sorong, Papua Barat Daya. Kamis (11/07/2024). Pada kesempatan tersebut Komandan Pasmar 3 menyampaikan kepada seluruh atlet Binsat Pasmar 3 untuk berikan yang terbaik dengan berlatih sungguh-sungguh serta kibarkan Panji Pasmar 3 dalam ajang perlombaan Binsat tingkat Korps Marinir tahun 2024 yang akan datang. “Saya Komandan Pasmar 3 menaruh harapan besar kepada kalian semua…

Baca Selengkapnya

Uji Kemampuan dan Ketahanan Fisik, Atlet Binsat Yontankfib 2 Marinir Latih Cross Country Di Puncak Trawas

(Mojokerto). Dalam rangka menguji kemampuan dan ketahanan fisik serta menghadapi ajang Try Out Pembinaan Satuan (Binsat) intern Menkav 2 Mar, Atlet Binsat Yontankfib 2 Mar melaksanakan latihan Cross Country di puncak pegunungan Trawas, Mojokerto, Jawa Timur. Kamis (11/07/2024). Pada kegiatan tersebut, hadir dan memberikan support kepada para atlet, Komandan Resimen Kavaleri 2 Marinir Letkol Mar La Ode Jimmy Herizal Rahman, M.Tr.Hanla., M.M., bersama Pasops Menkav 2 Mar Letkol Mar Jumarlang, M.Tr.Hanla. dan Danyontankfib 2 Mar Letkol Mar Alfredo Yowel Antaribaba, M.Tr.Opsla., juga ikut serta melaksanakan Cross Country sejauh 10 km…

Baca Selengkapnya

Dankodikmar Kodiklatal Sukses Juara III Lomba Menembak Eksekutif Kapolda Cup Tahun 2024

Surabaya, 11 Juli 2024—- Komandan Komando Pendidikan Marinir (Dankodikmar) Kodiklatal Brigjen TNI Marinir Samson Sitohang mewakili Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah, sukses meraih Juara III Lomba Menembak Kapolda Cup Tahun 2024 dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-78, yang dihadiri para Pimpinan TNI-Polri Wilayah Jawa Timur, bertempat di Lapangan Tembak Mapolda Jatim Surabaya. Kamis (11/07/2024). Selain Dankodikmar Kodiklatal, Pemenang Kategori Lomba Menembak Eksekutif yaitu ; Juara l diraih Kas Divif 2 Kostrad Brigjen TNI Primadi Saiful Sulun dan Juara 2 Asops Danpasmar – 2 Kolonel Marinir Joko Fitriyanto.…

Baca Selengkapnya