Putri Prajurit Yonif 5 Marinir Borong Prestasi Dalam Kejurnas Arung Jeram Jakarta Tahun 2024

TNI AL, Dispen Kormar (Jakarta) PW : Shafira Az-Zahra Aurelia Putri Saputra, putri dari Lettu Mar Hendrawan Saputra berhasil mengukir prestasi yang membanggakan pada Kejurnas Arung Jeram Jakarta Tahun 2024 di Sungai Ciliwung Jakarta Selatan. Kamis (27/06/2024). Dalam Kejuaraan Nasional Arung Jeram Jakarta Tahun 2024 yang memperlombakan Sprint, Head to Head, Slalom, dan Down River Race tersebut Shafira Az-Zahra Aurelia Putri Saputra berhasil meraih Juara 3 Head to Head dan Juara 2 Down River Race/DRR. Pada Kejurnas kali ini Shafira Az-Zahra Aurelia Putri Saputra mewakili Jawa Timur yang dilaksanakan pada…

Baca Selengkapnya

Danyonmarhanlan XI Merauke Ikuti Musyawarah Besar I (Mubes) Persatuan Masyarakat Tanimbar Papua Selatan

TNI AL, Dispen Kormar (Merauke) PW : Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) XI Merauke Mayor Marinir Deni Kusmana mengikuti kegiatan Musyawarah Besar I (Mubes) Persatuan Masyarakat Tanimbar Papua Selatan, bertempat di Gedung Serbaguna Rose Permai, Kec. Rimba Jaya, Kab. Merauke, Papua Selatan. Kamis (27/06/2024). Kegiatan Musyawarah Besar I tersebut bertujuan untuk mempersatukan masyarakat Tanimbar yang ada di Papua Selatan dengan membentuk sebuah organisasi supaya memiliki visi dan misi yang sama. Peserta di ikuti oleh Empat Kabupaten di Papua Selatan yaitu Kab. Merauke, Kab. Mappi, Kab. Asmat, dan Kab. Boven…

Baca Selengkapnya

Tundukkan Koarmada III, Tim Bola Voli Putra Marwiltim Maju Ke Final

TNI AL, Dispen Kormar (Surabaya) PW : Tim Bola Voli Putra Marinir Wilayah Timur (Marwiltim) berhasil mengalahkan Koarmada III pada pertandingan Semifinal Bola Voli Putra Pekan Olahraga TNI AL Wilayah Timur (Poral Wiltim) tahun 2024, di GOR Jala Krida Braja, Bumimoro, Surabaya, Jawa Timur. Kamis (27/06/2024). Permainan Tim Bola Voli Putra Marwiltim yang didukung penuh prajurit baret ungu, begitu menawan. Disamping itu, dukungan menggelora dari suporter menjadi modal positif bagi Tim Putra Marwiltim untuk menggulung Koarmada III. Semangat Tim Bola Voli Putra Marwiltim semakin bertambah setelah Komandan Kontingen Marwiltim Kolonel…

Baca Selengkapnya

Jelang Final Poral Wilbar, PS Marwilbar Gelar Yasinan dan Doa Bersama

Jakarta, PW: TNI AL, Pasmar 1. Menjelang pertandingan final cabag olahraga sepakbola pada gelaran Pekan Olahraga TNI AL Wilayah Barat (Poral Wilbar) tahun 2024, PS Marinir Wilayah Barat (Marwilbar) menggelar yasinan dan doa bersama bertempat di Mess Kotis PS Marinir, Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan, Kamis (27/06/2024). Kegiatan acara yasinan doa bersama ini diawali dengan sambutan Komandan Batalyon Infanteri 4 Marinir (Danyonif 4 Mar) Letkol Mar Arief Bastian Sanusi Chaniago dilanjutkan membaca surah yasin, doa bersama dan pemotongan tumpeng. Pada kesempatan ini, Danyonif 4 Marinir selaku Kayanus sepakbola menyampaikan…

Baca Selengkapnya

Kontingen Marwilbar Sukses Tambah Perolehan Medali Pada Ajang Poral Wilbar Tahun 2024

Jakarta, PW: TNI AL, Pasmar 1. Kontingen Marinir Wilayah Barat (Marwilbar) sukses menambah perolehan medali pada ajang Pekan Olahraga TNI AL Wilayah Barat (Poral Wilbar) Tahun 2024 yang digelar di seputaran Mabesal, Cilangkap, Jakarta Timur, Kamis (27/06/2024). Pada hari ini Kontingen Marwilbar berhasil meraih 1 medali Emas dari cabang Bola Voli Putra usai menaklukkan perlawanan dari tim Bola Voli Putra Koarmada RI dengan skor 3-0 (25-19, 25-23, 25-10). Kemudian pada perebutan medali Perunggu tim Bola Voli Putri Marwilbar sukses meraih peringkat 3 setalah berhasil mengalah tim Bola Voli Putri dari…

Baca Selengkapnya

Taklukkan Kodiklatal, Kesebelasan Marwiltim Maju Ke Babak Final Poral Wiltim 2024

TNI AL, Dispen Kormar (Surabaya) PW : Kesebelasan Marinir Wilayah Timur (Marwiltim) berhasil lolos ke babak final setelah berhasil mengalahkan Kesebelasan Kodiklatal dengan skor 6 – 5 pada pertandingan semi final yang digelar di Stadion Jala Krida Mandala Akademi Angkatan Laut Bumimoro, Surabaya, Jawa Timur. Kamis (27/06/2024). Pertandingan semifinal sepakbola Poral Wiltim 2024 yang disaksikan Komandan Brigif 2 Marinir Kolonel Marinir Arip Supriyadi, S.H., M.M., M.Tr.Hanla selaku Komandan Kontingen Marinir Wilayah Timur (Marwiltim) tersebut juga saksikan para Asisten Komandan Pasmar 2, Danmenbanpur 2 Mar Kolonel Marinir Rajiman, Danmenart 2 Mar Kolonel…

Baca Selengkapnya

Tim Kodiklatal Masuk Babak Final Setelah Kalahkan Lawannya Di Porwiltim

Surabaya, 27 Juni 2024—– Setelah keberhasilan Tim Tenis Meja Kodiklatal meraih Juara 1 di ajang Porwiltim 2024, kesuksesan tersebut diikuti Tim Tenis Lapangan yang akhirnya menuju Babak Final, setelah menundukkan lawannya Koarmada III dengan Skor kemenangan untuk Kodiklatal 4-1, bertempat di Jala Krida Loka AAL Bumimoro Surabaya. Kamis (27/06/2024). Ditempat yang berbeda Tim Bulu Tangkis Kodiklatal juga di naungi dewi fortuna, setelah menang telak atas lawannya Tim Bulu Tangkis Puspenerbal dengan Skor 4-0. Sedangkan untuk hasil pertandingan Semi Final dari Cabang Olah Raga (Cabor) Bola Voli, Tim Bola Voli Putri…

Baca Selengkapnya

PRAJURIT PERTARUNG MAKO KORMAR UJI KENAIKAN SABUK KARATE

(Jakarta), Dalam rangka meningkatkan keterampilan dan kemampuan beladiri dengan penuh semangat Prajurit Markas Komando Korps Marinir (Mako Kormar) melaksanakan Ujian Kenaikan Sabuk Karate bertempat di Graha Marinir, Mako Kormar, Jl. Prajurit KKO Usman dan Harun No.40 Jakarta Pusat. Kamis (27/06/2024). Komandan Detasemen Markas (Dandenma) Markas Komando Korps Marinir (Mako Kormar) Kolonel Marinir Andi Ichsan, S.H., M.Tr. Hanla., M.M., CRMP., menyampaikan bahwa ujian kenaikan tingkat tersebut diharapkan dapat menjadi motivasi bagi seluruh prajurit dan bisa menjaring bibit-bibit prestasi yang bisa mengharumkan nama Korps Marinir. Ujian kenaikan tingkat sabuk karate tersebut dipimpin…

Baca Selengkapnya

Komandan Pasmar 3 Terima Kunjungan Silaturahmi Kapolda Papua Barat

Sorong. Komandan Pasmar 3 Brigjen TNI (Mar) Sugianto, S.Sos., M.M., M.Tr.Oplsa., menerima kunjungan silaturahmi Kapolda Papua Barat Irjen. Pol. Johnny Edison Isir, S.I.K., M.T.C.P., di sarang Pertarung Prajurit Mako Pasmar 3, Kesatrian Agoes Soebekti, Jl. Sorong-Klamono, Km.16, Distrik Klaurung, Kota Sorong, Papua Barat Daya. Kamis (27/06/2024). Dalam kunjungan silaturahminya, Kapolda Papua Barat didampingi Karo Log Polda Papua Barat Kombes Pol Aris Yudha Legawa, S.H., S.I.K., M.M., dan Dirintelkam Polda Papua Barat Kombes Pol Agustinus Ary Purwanto, S.I.K., M.H., disambut langsung oleh Komandan Pasmar 3 didampingi Wadan Pasmar 3 Kolonel Mar…

Baca Selengkapnya

Danpusdikkav Kodikmar Kodiklatal Sematkan Brevet Kavaleri Marinir Kepada Antap dan Siswa Pusdikkav

Surabaya, 27 Juni 2024—– Bertempat di Garis Tembak Kavaleri Pusat Latihan Pertempuran Marinir 5 Baluran Situbondo, Komandan Pusat Pendidikan Kavaleri (Danpusdikkav) Komando Pendidikan Marinir (Kodikmar) Kodiklatal Kolonel Marinir Wartono selaku Direktur Latihan, menyematkan Brevet Kavaleri Marinir kepada Antap dan Siswa Pusdikkav Kodikmar yang terdiri dari Siswa Dikspespa Angkatan IV, Dikjurba Angkatan XXXIII dan Dikjurta Angkatan XLVII TA 2024. Kamis (27/06/2024) Yang istimewa dari Upacara Pembrevetan kali ini, salah satu pesertanya adalah seorang Perwira Menengah Pusdikkav Kodikmar Letkol Marinir Sujiono, yang sehari-hari menjabat sebagai Kabagminlog Pusdikkav Kodikmar Kodiklatal. Dalam amanatnya Danpusdikkav…

Baca Selengkapnya