Berbagi Kepada Sesama, Polres Pulang Pisau Berqurban 8 Ekor Sapi dan 7 Ekor Kambing di Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah

  Pulang Pisau – Kepolisian Resor Pulang Pisau melakukan pemotongan hewan kurban sebanyak 7 ekor Sapi dan 7 ekor Kambing untuk dibagikan kepada warga masyarakat pada Perayaan Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah / 2024 Masehi, Senin (17/06/2024) Pukul 08.30 Wib. Kegiatan dihadiri oleh Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Waka Polres Kompol Dr. Edia Sutaata, S.H., M.H., para PJU dan Personel Polres Pulang Pisau. Diawali dengan penyerahan hewan kurban secara simbolis oleh Kapolres Pulang Pisau kepada Ustadz H. M. Zaini bertempat di halaman Polres Pulang Pisau. Kapolres Pulang…

Baca Selengkapnya

Jamin Keamanan dan Kenyamanan Saat Beribadah, Polres Pulang Pisau Amankan Ibadah Sholat Idul Adha 1445 H

  Pulang Pisau – Sebagai upaya menjaga keamanan dan kenyamanan umat Muslim saat beribadah, Polres Pulang Pisau Polda Kalteng dan Jajarannya melaksanakan pengamanan ibadah shalat Idul Adha 1445 H di wilayah Kabupaten Pulang Pisau, Senin (17/06/2024) Pukul 06.00 Wib. Dengan humanis, Personil yang melaksanakan pengamanan di jalan raya, mengatur lalu lintas dan mengatur parkiran kendaraan bermotor. Selain mengatur arus lalu lintas dan parkiran, tampak Personil didukung instansi terkait, berdiri siaga di depan pintu masuk lapangan dan masjid guna mencegah adanya oknum masyarakat yang tiba-tiba hadir mengganggu jalannya pelaksanaan ibadah. Kapolres…

Baca Selengkapnya

Polres Pulang Pisau Gelar Sholat Idul Adha 1445 Hijriah di Masjid Darul Hasyim

  Pulang Pisau – Keluarga besar Polres Pulang Pisau Polda Kalteng bersama warga sekitar menggelar Sholat Idul Adha 1445 Hijriah/2024 Masehi di Masjid Darul Hasyim Mapolres Pulang Pisau, Senin (17/06/2024) Pukul 06.45 Wib. Sholat Ied dihadiri Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., bersama keluarga, Waka Polres Kompol Dr. Edia Sutaata, S.H., M.H., para PJU dan Personel Polres Pulang Pisau serta masyarakat muslim sekitar Mapolres. Sholat dipimpin Imam sekaligus Khatib Ustadz H. M. Zaini yang dalam khutbahnya mengajak umat Islam untuk meneladani Nabi Ibrahim AS bersama putranya Nabi Ismail AS…

Baca Selengkapnya

Polsek Maliku Amankan Kegiatan Ibadah Sholat Idul Adha 1445 H diwilkumnya

  Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan pengamanan kegiatan ibadah Sholat Idul Adha 1445 H / 2024 M di Masjid Wilayah Hukum Polsek Maliku, Senin (17/06/2024) Pagi. Demi terciptanya sitkamtibmas yang aman dan kondusif, Personel Polsek Maliku melaksanakan pengamanan ibadah Sholat Idul Fitri 1445 H / 2024 M agar aman dan lancar Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, bahwa pelaksanaan pengamanan ini merupakan wujud bakti Polri sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat, dengan pengamanan yang dilaksanakan…

Baca Selengkapnya

Berikan himbauan Kamtibmas kepada warga saat sedang Patroli Dialogis

Polres Pulang Pisau – Giat patroli dialogis secara rutin terus digelar oleh Personel Sat Samapta, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, seperti yang kita lihat, patroli dialogis kepada masyarakat terus dilaksanakan untuk mengajak masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan kamtibmas, Senin (17/06/2024) siang Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasat Samapta Iptu Dedy Darmawan Soedjono, S.H. mengatakan bahwa melalui pergelaran personel seperti ini pihaknya juga memberikan edukasi kepada masyarakat tentang pentingnya sit kamtibmas yang kondusif “Patroli ini akan terus kami lakukan dengan harapan masyarakat khususnya di tempat tempat keramaian maupun pemukiman”…

Baca Selengkapnya

Maklumat Kapolda Kalteng di tempelkan di tempat umum supaya bisa di baca Masyarakat

  Pulang Pisau –  Personil Sat Samapta, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, disaat laksanakan patroli petugas juga menempel maklumat Kapolda Kalteng di tempat umum dan menyampaikan langsung kepada masyarakat, pada Senin (17/06/2024) siang. Kegiatan Ini merupakan upaya  pencegahan Karhutla sejak dini dengan menyampaikan isi dari maklumat Kapolda Kalteng dan mengedukasi masyarakat sehingga betul-betul paham dampak yang di akibatkan oleh asap karhutla, ” ucapnya Ini merupakan upaya pencegahan Karhutla sesuai dengan perintah dari Kapolda Kalteng yaitu Penanganan Karhutla, Kami tempel Maklumat Kapolda Kalteng di tempat-tempat umum, sehingga masyarakat dapat membaca dan…

Baca Selengkapnya

Tak Henti-hentinya Polsek Sebangau Kuala Giat Lakukan KRYD

  Polres Pulang Pisau – Dalam rangka memelihara sitkamtibmas yang aman dan kondusif ditengah masyarakat, personel Polsek Sebangau Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, kembali melakukan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dengan menggelar patroli kamtibmas pada pagi hari khususnya di wilkum Polsek Sebangau Kuala. Senin (17/06/2024) pukul 09:50wib pagi. Hal ini dilakukan untuk meminimalisir dan mencegah kemungkinan terjadinya tindak kejahatan maupun aksi premanisme di Kec. Sebangau Kuala. Sasaran patroli pagi kali ini yaitu peredaran minuman keras, senjata tajam, peredaran Narkoba serta kejahatan tertentu di Wilkum Polsek Sebangau Kuala. Kapolres Pulang…

Baca Selengkapnya

Polsek Sebangau Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Larangan Membakar hutan dan lahan

  Polres Pulang Pisau – Polsek Sebangau Kuala, Resor Pulang Pisau, Polda Kalteng, melakukan sambang dan himbauan warga agar tidak membakar hutan dan lahan di Kecamatan Sebangau Kuala, kabupaten pulang pisau, Senin (17/06/2024) pukul 09:55wib pagi. Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita.,S.I.K melalui Kapolsek Sebangau Kuala IPDA SURIPNO MULYONO Menuturkan Kegiatan Patroli terus serta memberikan himbauan kepada warga tentang karhutla, untuk mendeteksi sejak dini pada lahan yang berpotensi terjadinya kebakaran hutan sehingga dapat mengantisipasi terjadinya karhutla. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memberikan edukasi dini kepada Masyarakat agar mencegah terjadinya kebakaran hutan…

Baca Selengkapnya

Door To Door Polsek Sebangau Kuala laksanakan sosialisasi Saber Pungli

  Polres Pulang Pisau – Senin (17/06/2024) pukul 09:45 WIB pagi, Polsek Sebangau Kuala Polres Pulang Pisau Polda Kalteng melaksanakan sosialisasi E Sapu bersih pungutan liar di Desa Sebangau permai. Secara konsisten anggota Polsek Sebangau Kuala melaksanakan sosialisasi pencegahan pungli di Desa, dengan menyampaikan aplikasi E-saber pungli ke masyarakat tujuan di buat aplikasi ini adalah untuk mempermudah masyarakat melapor dan mengawasi pelayanan publik yang transparan, sesuai dengan undang-undang yang berlaku tanpa di bumbui dengan praktek pungutan liar yang merugikan Masyarakat. Warga bisa di download di play store menggunakan hp android,…

Baca Selengkapnya

Polsek Sebangau Kuala sambang dan Lakukan Sosialisasi dan imbauan Kepada Masyarakat

  Polres Pulang Pisau – Polsek Sebangau Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, memberikan sosialisasi dan imbauan kepada masyarakat Kecamatan Sebangau Kuala, Senin (17/06/2024) pukul 09:20wib pagi. Sambil menyampaikan imbauan kepada para pelanggar, dimana pentingnya mencegah karhutla, Personil Polsek juga langsung memberikan kartu nama nomor Kepolisian yang bisa dihubungi. Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Suripno Mulyono, mengatakan bahwa, Melaksanakan Sambang /silaturahmi untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada masyarakat. Mencari dan mengumpulkan informasi dari masyarakat guna pemetaan potensi / kerawanan konflik Mengajak masyarakat untuk tidak…

Baca Selengkapnya