Jalin Kerjasama, Danlantamal V Laksanakan Kunjungan Kerja PT Bogasari Flour Mills

  Komandan Pangkalan TNI AL (Danlantamal) V Brigjen TNI Marinir Joni Sulistiawan, S. H., M. Han., menjalik kerjasama dengan melaksanakan kunjungan kerja ke PT. Bogasari Flour Mills yang di sambut PLT Wakadiv bapak Adi Witono di Ruang Rapat Cakra Kembar Emas, lantai 5, Gedung Cakra Kembar, Bogasari Perak, Surabaya. Selasa (06/02/2024) Kunjungan kerja ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi dan mengeksplorasi potensi kerjasama di bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat antara Lantamal V dengan PT. Indofood Sukses Makmur Tbk, Divisi Bogasari. Dalam kunjungan kerja ini, Danlantamal V menyampaikan ucapan terima…

Baca Selengkapnya

Bentuk Kepedulian Pimpinan, Danlantamal V Kunjungi Anggota Yang Sakit

  Sebagai bentuk kepedulian pimpinan, Komandan Pangkalan TNI AL (Danlantamal) V Brigjen TNI (Mar) Joni Sulistiawan, S. H., M. Han., didampingi Ketua Korcab V DJA II Ny. Heny Joni Sulitiawan melaksanakan Kunjungan Sosial (Kunsos) dengan menjenguk Prajurit Lantamal V serta Keluarga anggota Lantamal V yang sedang dirawat inap di RSPAL dr. Ramelan Jl. Ahmad Yani, Surabaya. Selasa (06/02/2024) Kegiatan ini merupakan suatu bentuk wujud perhatian seorang pimpinan kepada anggota yang sedang sakit dirawat. Dimana, kegiatan ini diharapkan dapat membantu meningkatkan moril personel sehingga personel tersebut memiliki rasa semangat yang kuat…

Baca Selengkapnya

Bangun Pilar Usaha Yang Mandiri Dan Handal, Primkopal Lantamal V Gelar Rapat Anggota Tahunan

  Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Danlantamal) V Brigjen TNI Marinir Joni Sulistiawan, S. H., M. Han., yang diwakili Asisten Perencanaan dan Anggaran (Asrena) Danlantamal V Kolonel Laut (P) Anton Pratomo, S. E., M. Tr. Hanla., secara resmi membuka Rapat Pertanggungjawaban Pengurus dan Pengawas Primkopal Lantamal V Tahun Buku 2023, di Gedung Serba Guna Mako Lantamal V Surabaya. Selasa (06/02/2024). Dalam sambutan Danlantamal V yang dibacakan oleh Asrena Danlantamal V menyampaikan bahwa laporan pertanggungjawaban para pengurus dan pengawas primkopal kepada seluruh anggota memiliki arti penting dalam memahami penyelenggaraan mekanisme…

Baca Selengkapnya

Panda Lantamal V Gelar Rakorset Penerimaan Prajurit TNI AL Gel I TA. 2024

  Calon Bintara PK Pria/Wanita dan Calon Tamtama PK Gelombang I TNI AL T.A.2024 Panitia Daerah (Panda) Lantamal V memasuki tahap sidang Rapat Koordinasi Sekretariat (Rakorset) yang dipimpin Wadan Lantamal V Kolonel Marinir Baidhowi Oktafidia mewakili Danlantamal V Brigjen TNI Marinir Joni Sulistiawan, S. H., M. Han., di Ruang Rapat Mako Lantamal V, Perak Surabaya. Selasa (06/02/2024). Dalam kegiatan Rakorset hasil penerimaan Calon Prajurit TNI AL Gel.I TA 2024 Panda Lantamal V tersebut, Wadan Lantamal selaku Wakil Ketua Panda Lantamal V melihat secara langsung nilai semua Caba dan Cata mulai…

Baca Selengkapnya

Danlantamal V Ikuti Apel Gelar Pasukan dan Patroli Skala Besar Dalam Rangka Bulan Bakti TNI Polri Tahun 2024

  Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Danlantamal) V Brigjen TNI Marinir Joni Sulistiawan, S. H., M. Han., mengikuti apel gelar pasukan dan patroli bersama skala besar dalam rangka bulan bakti TNI Polri yang di laksanakan di Lapangan Apel Mapolda Jatim jl. Ahmad Yani Surabaya. Selasa (06/02/2024) Apel Gelar Pasukan dalam rangka Bulan Bakti TNI Polri tahun 2024 yang dipimpin Kapolda Jatim Irjen Pol Drs Imam Sugianto M.Si, didampingi Pangdam V Brawijaya Mayjen TNI Rafael Granada Baay dan Kaskoarmada II Laksamana Pertama TNI Isswarto. “Harapan kita dengan membangun sinergi kebersamaan ini…

Baca Selengkapnya

Kodim 1008/Tabalong Laksanakan Program Gerakan TNI AD Manunggal Air

Tabalong-PW:Secara serentak 1.898 sumber air Program TNI AD Manunggal Air Bersih mencakup seluruh wilayah Indonesia diresmikan Kepala Staf Angkatan Darat (KASAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc. melalui video conference termasuk di wilayah Kodim 1008/Tabalong. Selasa (06/02). Program ini merupakan program utama TNI AD Manunggal Air Bersih dalam mengentaskan masalah kebutuhan akan air bersih bagi masyarakat. Karena air bersih menjadi kebutuhan dasar bagi masyarakat. Lebih lanjut Kepala Staf Angkatan Darat juga menegaskan bahwa sumber daya air sangat penting bagi kelangsungan hidup masyarakat untuk dimanfaatkan dalam pertanian, peternakan, perdagangan, industri, rumah tangga…

Baca Selengkapnya

Danrem 101/Antasari Mengikuti Vicon Peresmian 1898 Titik Air Program TNI AD Manunggal Air Bersih Oleh Kasad Di Desa Gunung Melati

Tanah Laut -PW: Komandan Korem (Danrem) 101/Antasari Brigjen TNI Ari Aryanto, S.E., M.IP., menghadiri Peresmian 1898 titik air Gerakan TNI AD Manunggal Air Bersih (TMAB) di Wilayah Kabupaten Tanah Laut Provinsi Kalimantan Selatan tahun 2024, yang diselenggarakan di Desa Gunung Melati, Kec. Batu Ampar, Kab. Tanah Laut, Selasa (06/02/2024). Danrem 101/Antasari Brigjen TNI Ari Aryanto, S.E., M.IP., yang di dampingi oleh Kasi Ter Kasrem 101/Ant Kol Inf Oo Sahrojat dan Dandim 1009/Tanah Laut Letkol Inf Indar Irawan, S.E., M.Han., serta tamu undangan lainnya, mengikuti Vicon bersama Kepala Staf Angkatan Darat…

Baca Selengkapnya

Kunjungi Kabupaten Tanah Laut, Danrem 101/Antasari Juga Melaksanakan Penanaman Bibit Pohon Dan Pemberian Tali Asih Kepada Warga Desa Gunung Melati

Tanah Laut – PW:Kehadiran Program TNI-AD Manunggal Air Bersih (TMAB) yang menjadi program unggulan TNI-AD, diharapkan dapat bermanfaat dan memenuhi ketersediaan air bersih bagi masyarakat sekitar. Dalam kegiatan peresmian TNI-AD Manunggal Air Bersih (TMAB) di Wilayah Kodim 1009/Tanah Laut, Korem 101/Antasari, Kodam VI/Mulawarman, juga dilaksanakan penanaman bibit pohon produktif di sekitar areal dibangunnya titik sumber air, bertempat di RT. 03, RW 02, Desa Gunung Melati, Kecamatan Batu Ampar, Kab. Tanah Laut, Selasa (06/02/2024). Danrem 101/Antasari Brigjen TNI Ari Aryanto, S.E., M.I.P., yang didampingi oleh Kasi Ter Kasrem 101/Antasari Kol Inf…

Baca Selengkapnya

Polsek Tepa Bersama Pemerintah Kecamatan Dampingi Warga Guna Cegah dan Tanggulangi Stunting

Pelopor Wiratama MBD : Polres Maluku Barat Daya – Pelaksanaan program Polri Peduli Stunting dalam upaya mendukung Program Polri Presisi 2023 secara berkesinambungan yang dilaksanakan oleh Polsek Tepa bersama Pemerintah Kecamatan Tepa di beberapa Desa di Kecamatan Babar Barat dalam upaya Pencegahan serta Penanggulangan Stunting atau Gizi buruk pada anak atau balita. Kali ini Kapolsek Tepa yang diwakili oleh Aipda Y. Ratuanak bersama Kepala Seksi PMD Kecamatan Babar Barat M. Engel, S.E dan staf, Kepala Desa Tepa D. Taliak dan Babinsa Desa Tepa hadir dalam pelaksanaan kegiatan pembagian asupan gizi…

Baca Selengkapnya

Sat Samapta Polres MBD Patroli Cipta Kondisi, Berikan Pelayanan Terbaik Demi Tingkatkan Stabilitas Kamtibmas

Pelopor Wiratama MBD Polres Maluku Barat Daya – Dalam rangka Pemeliharaan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat merupakan prioritas utama Polri sebagai bentuk implementasi Program Polri Presisi 2023, Polri berupaya mencegah dan menangkal segala bentuk gangguan kamtibmas dalam upaya mewujudkan Stabilitas Kamtibmas yang aman dan kondusif. Terkait hal tersebut Personel Patroli Satuan Samapta Polres Maluku Barat Daya menggelar Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dengan melakukan Patroli Ranmor roda dua guna memantau aktifitas warga serta menangkal segala bentuk gangguan kamtibmas di Kota Tiakur dan sekitarnya. Kegiatan Patroli kali ini dipimpin oleh Briptu Lodik…

Baca Selengkapnya