Jelang Perlombaan Dayung Perahu Naga, Atlet Dayung Yonif 3 Marinir Berlatih Secara Intensif

TNI AL, Dispen Kormar (Mojokerto) PW : Menjelang perlombaan Dayung Perahu Naga, Atlet Dayung “Hiu Petarung” Batalyon Infanteri 3 Marinir melaksanakan latihan secara intensif di Long Storage Kalimati Desa Kwatu, Kecamatan Mojoanyar, Mojokerto, Jawa Timur. Minggu (30/04/2023). Kegiatan latihan diawali dengan senam pemanasan dilanjutkan teori dan tekhnik cara mendayung dan mengawaki perahu naga dengan baik dan benar serta melatih kekompakan tim dalam mengendalikan perahu sehingga dapat melaju dengan cepat. Kegiatan tersebut juga untuk menguji kesiapan atlet Dayung Perahu Naga Batalyon Infanteri 3 Marinir serta melatih kekuatan fisik dan memperkuat otot tangan…

Baca Selengkapnya

Pererat Silaturahmi, Perwira Yonif 3 Marinir Laksanakan Anjangsana Ke Rumah Prajuritnya

TNI AL, Dispen Kormar (Sidoarjo) PW : Guna menciptakan hubungan kekeluargaan dan mempererat tali silaturahmi, Perwira Batalyon Infanteri 3 Marinir melaksanakan anjangsana ke rumah prajuritnya di Perum Mutiara Citra Apsari, Simogirang, Prambon Sidoarjo, Jawa Timur. Minggu (30/04/2023). Kegiatan anjangsana tersebut dilaksanakan oleh Danton 3 Kompi Falcon Letda Marinir Muhammad Rofiq dengan berkunjung ke rumah Koptu Marinir Suyani di Perum Mutiara Citra Apsari, Simogirang, Prambon, Sidoarjo Anjangsana tersebut merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh perwira Yonif 3 Marinir sebagai sarana komunikasi langsung dengan para prajurit beserta keluarganya di luar jam dinas, dengan memanfaatkan…

Baca Selengkapnya

Komandan Brigif 2 Marinir Beri Motivasi Atlet Dayung Perahu Naga

TNI AL, Dispen Kormar  (Mojokerto) PW : Komandan Brigade Infanteri 2 Marinir Kolonel Marinir Argo Setiyono memberikan motivasi kepada atlet dayung Perahu Naga jajaran Brigif 2 Marinir yang sedang berlatih di Long Storage Kalimati Desa Kwatu, Kecamatan Mojoanyar, Mojokerto, Jawa Timur. Minggu (30/04/2023). Dalam kunjungannya tersebut Komandan Brigif 2 Marinir didampingi Pasops Letkol Marinir Mario Steven, Danyonif 1 Marinir Letkol Marinir Roni Saputra, Danyonif 3 Marinir Letkol Marinir Mintarjo, Danyonif 5 Marinir Letkol Marinir Supriyono dan para Perwira Mako Brigif 2 Marinir. Kegiatan tersebut dilakukan Komandan Brigif 2 Marinir sebagai bentuk…

Baca Selengkapnya

Terima Ketum Partai Golkar di Cikeas, AHY: Kita Butuh Kerja Sama Antar Kekuatan Politik Untuk Bangun Bangsa

Jawa Barat- : PW:  Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mendampingi Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), menerima silaturahmi yang dilakukan oleh Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartartodi Cikeas, Gunung Putri, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (29/4) malam. Dalam kesempatan itu AHY mengatakan pihaknya maupun Golkar sama-sama membuka diri ke depan, karena butuh kerja sama antar kekuatan politik untuk membangun bangsa. “Saya dengan sukacita membuka diri untuk bergabungnya kekuatan politik. Kami juga yang saat ini terus membangun Koalisi Perubahan tentu juga membuka diri, karena di negara…

Baca Selengkapnya

Danlanal Banyuwangi Sambut Kedatangan Asops Kasal

  Komandan Pangkalan TNI AL (Danlanal) Banyuwangi Letkol Laut (P) Indra Nusha R, bersama jajaran Forkopimda Banyuwangi menyambut kedatangan Asops Kasal Laksamana Muda TNI Denih Hendrata, S.E., M.M., CHRMP., beserta rombongan di Bandara Internasional Banyuwangi, (29/04/2023). Kedatangan Asops Kasal beserta rombongan ke Banyuwangi tersebut dalam rangka peninjauan KRI R.E. Martadinata-331 yang melaksanakan latihan penembakan VL MICA di Perairan Utara Bali. Adapun rombongan yang mendampingi Asops Kasal diantaranya Asintel Kasal Mayjen TNI (Mar) Suaf Yanu Hardani, Pangkoarmada II Laksda TNI Maman Firmansyah, Kadisopslatal Laksma TNI Eko Wahjono dan Kadissenlekal Laksma TNI…

Baca Selengkapnya

LANTAMAL XIII HADIRI UPACARA HARI OTONOMI DAERAH XXVII TAHUN 2023

  TNI AL, Tarakan, 29 April 2023 – Komandan Polisi Militer Angkatan Laut (Danpomal) Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) XIII Tarakan Letkol Laut (PM) Enriko Sandro, S.E., M. Tr.Opsla. mewakili Komandan Lantamal XIII Laksamana Pertama TNI Deni Herman, S.T., M.A.P., M. Tr.Opsla., CHRMP., CFrA. menghadiri upacara Hari Otonomi Daerah XXVII Tahun 2023, yang bertempat di Halaman Parkir Kantor Walikota Tarakan Jl. Pulau Kalimantan, Kp. Satu Skip, Kec. Tarakan Tengah, Kota Tarakan, Kalimantan Utara. Sabtu (29/04). Peringatan Hari Otonomi Daerah tahun ini bertema “Otonomi Daerah Maju, Indonesia Unggul”. Penetapan tanggal 25…

Baca Selengkapnya

Danyonmarhanlan XIII Tarakan Ikuti Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah Ke XXVII Di Rumjab Walikota Tarakan

  Danyonmarhanlan XIII Tarakan Letkol Marinir Andreas Sony Tangi Timbang, M.Tr.Opsla beserta Prajurit Yonmarhanlan XIII mengikuti Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah Ke XXVII Di Rumah Jabatan (Rumjab) Walikota Tarakan Jl. P. Kalimantan, Kec. Kampung 1 Skip, Kec. Tarakan Tengah, Kota Tatakan, Kalimantan Utara. Sabtu(29/04/2023). Pada upacara tersebut bertindak selaku Inspektur Upacara (Irup) yaitu Walikota Tarakan Bpk. dr. H. Khairul, M.Kes yang dihadiri oleh (Forum Komunikasi Pimpinan Peringatan Hari Otonomi Daerah secara Nasional diperingati setiap tanggal 25 April berdasarkan pada Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 11 tahun 1996 tentang Hari Otonomi…

Baca Selengkapnya

Akibat Lalai Terjadi Tabrakan Sepeda Motor, Personel Polsek Kisar Bergerak Cepat Tangani Peristiwa Kecelakaan Lalulintas.

  Polres Maluku Barat Daya – Personel Polsek kisar kembali menangani peristiwa kecelakaan lalulintas / tabrakan sepeda motor yang terjadi di wilayah hukumnya di Kecamatan Kisar Selatan Kabupaten MBD, Jumat malam (28/04/2023). Pada tempat terpisah Kapolres Maluku Barat Daya AKBP Pulung Wietono, S.I.K ketika dikonfirmasi oleh Seksi Humas Polres MBD membenarkan adanya kejadian Laka Lantas (tabrakan 2 unit sepeda motor) yang terjadi pada hari Jumat malam (28/04) pukul 22.20 Wit di perempatan jalan umum depan SD Negeri 1 Wonreli. “ dari Laporan Kapolsek Kisar kepada saya, diketahui ada kejadian tabrakan…

Baca Selengkapnya

Satuan Polair Polres Maluku Barat Daya Lakukan Patroli Perairan, Tingkatkan Pengawasan Aktifitas Nelayan di Laut

  Polres Maluku Barat Daya – Dalam rangka upaya pemeliharaan kamtibmas perairan serta penegakkan hukum di laut pada wilayah hukum Polres Maluku Barat Daya, Satuan Polisi Perairan Polres Maluku Barat Daya melaksanakan kegiatan patroli perairan guna meningkatkan pengawasan terhadap nelayan yang melakukan aktifitas di Perairan Pulau Letti Kabupaten Maluku Barat Daya. Kali ini anggota Satuan Polairud Polres MBD melakukan patroli perairan dengan menggunakan 1 unit kapal patroli Bhabinkamtibmas jenis C3 yang diawaki oleh Aipda A. Noya dengan mengikut sertakan 2 rekannya melakukan patroli pengawasan terhadap nelayan yang melakukan aktifitas di…

Baca Selengkapnya

Hari Ke-2 Lattek Pelayaran Gabungan WJY XX/ 2023, Siswa Kejuruan Marinir Kodikmar Latihan Pendaratan Amfibi

Surabaya, 29 April 2023,— Pada hari ke-2 pelaksanaan Latihan Praktek (Lattek) Pelayaran Gabungan Wira Jala Yudha (WJY) XX Tahun 2023, Siswa Kejuruan Marinir dari Komando Pendidikan Marinir (Kodikmar) melaksanakan Latihan Pendaratan Amfibi terbatas yang digelar di perairan Tanjung Djangkar Banongan Kabupaten Situbondo, Sabtu (29/4/2023). Latihan Pendaratan Amfibi tersebut diikuti dan dilaksanakan oleh Siswa Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba) dan siswa Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) TNI AL Angkatan XLII/2 TA 2022 Kejuruan Marinir secara terbatas, dengan tujuan untuk meningkatkan kemampuan tempur dan profesionalisme siswa yang telah mendapat ilmu pengetahuan dari para Pelatih…

Baca Selengkapnya