Babinsa Serma Jaenal Jalil Ikuti Sosialisasi 4 Konsensus Kebangsaan bersama Ketua DPRD Malut

Kegiatan Sosialisasi 4 Konsensus Berbangga dan Bernegara yang di selenggarakan oleh Pihak DPRD Provinsi Maluku Utara dengan Pihak SMK Negeri 2 Halsel Desa Rabutdaiyo Kecamatan Pulau Makian, dengan mendatangkan Pembicaraan Ketua DPRD Provinsi Maluku Utara Kunto Daud. SE dan DR. Ilham Sajim, Dosen Fakultas ilmu Pendidikan dan Keguruan, dari Universitas Negeri Khairun Ternate. Rabu (05/04/2023),

Kegiatan sosialisasi dihadiri oleh Siswa Siswi SMK negeri 2 Halsel dan Warga Desa Rabutdaiyo, serta Perangkat desa Serta Perangkat Pemerintah Kecamatan Pulau Makian,

Sementara itu Serma Jaenal Jalil yang mewakili untuk menghadiri Kegiatan sosialisasi tersebut mengatakan, kegiatan sosialisasi 4 Konsensus berbangga dan bernegara itu sama dengan 4 Pilar Penyangga Negara kita, karena pentingnya sosialisasi ini untuk kita terapkan dalam berkebangsaan dalam kegiatan sehari hari,

Karena Kekuatan Kita terletak dalam 4 pilar, Pancasila, UUD 1945, NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika, jika kita bisa menerapkan Keempatnya kita akan melihat Bangsa Indonesia kita yang kuat, dan berkarakter serta Patriotik, Tutup Serma Jaenal Jalil,

Kegiatan Sosialisasi Diakhir dan ditutup dengan Dibagikan Sembako Gratis Oleh Ketua DPRD Provinsi Maluku Utara kepada Masyarakat Miskin Di Desa 4 Desa di kecamatan Pulau Makian, Desa Rabutdaiyo, Desa Waikyon/Kota, Desa Gorup dan Desa Walo,.. @/red

Related posts