Palembang,PW: Kegiatan TMMD ke 110 Kodim 0418 kota Palembang, di kampung Jawi kelurahan sungai selincah kecamatan Kalidoni. Yang telah memasuki Minggu ketiga pelaksanaan, pada Target sasaran pembangunan MCK komunal telah rampung di selesaikan.
Upaya mewujudkan kampung bersih terbebas dari buang air langsung ke sungai, dengan pembangunan MCK komunal. Pada hari ini rampung di kerjakan.
Semangat Satgas TMMD percepat pengerjaan target sasaran pembangunan mck komunal akhirnya berbuah manis, terbukti pengerjaan pembangunan MCK komunal dapat diselesaikan sebelum masa akhir pelaksanaan. Tentu hal ini berkat warga kampung Jawi yang juga berkontribusi besar terhadap kegiatan TMMD ke 110 Kodim 0418 kota Palembang, tahun anggaran 2021.