Manado, PW: Sudah diketahui banyak orang bahwa vaksin Covid-19 yang terdiri dari berbagai produk biologi dan bagian dari virus yang sudah dilemahkan, kemudian disuntikkan ke dalam manusia sehingga merangsang timbulnya imun atau daya tahan tubuh sebagai perisai melawan Virus Corona. Untuk itu Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) VIII dan jajarannya giat melaksanakan vaksinasi Covid-19 di beberapa daerah yang menjadi wilayah kerjanya. Selasa (15/3) Komandan Lantamal (Danlantamal) VIII Manado Brigadir Jenderal TNI (Mar) I Wayan Ariwijaya, S.E., CFrA. mengatakan bahwa vaksinasi Covid-19 yang digelar Lantamal VIII dan jajarannya sebagai upaya percepatan…
Baca SelengkapnyaDay: March 15, 2022
Pesan Pangdam IV/Dip Saat Sertijab Irdam Dan Danyonif R 400/BR : Seorang Pemimpin Harus Bisa Menumbuhkan Motivasi Anggota
Semarang – PW: Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Rudianto memimpin acara sertijab dan lepas sambut Irdam IV/Diponegoro dari Brigjen TNI Aby Ismawan, S.E., M.Si. kepada Brigjen TNI Mirza Agus, S.I.P., serta Danyonif R 400/Banteng Raider dari Letkol Inf Suratman, S.I.P, kepada Mayor Inf Ely Purwadi, S.I.P., M.I.P., di Aula Makodam IV/Diponegoro. Selasa (15/03/2022). Tujuan dari pergantian pejabat di lingkungan Kodam IV/Diponegoro guna meregenerasi kepemimpinan, pembinaan karier maupun peningkatan kinerja organisasi satuan agar mampu melanjutkan dan meningkatkan prestasi. Kepada pejabat baru Pangdam IV/Diponegoro mengucapkan selamat datang dan selamat bergabung dengan keluarga besar…
Baca SelengkapnyaKomandan STTAL Resmikan Penggunaan Gedung Hidros STTAL Jakarta
Jakarta, PW: Komandan Sekolah Tinggi Teknologi Angkatan Laut (STTAL), Laksamana Pertama TNI Dr. Ir. Avando Bastari, M.Phil., M.Tr.Opsla., meresmikan penggunaan Gedung Hidros STTAL di Sunter Kodamar Jakarta, pada hari Selasa 15 Maret 2022 dengan tetap melaksanakan Protokol Kesehatan. Komandan STTAL dalam sambutannya menyampaikan bahwa proses penyediaan personel yang berkualitas dan profesional tentu membutuhkan penyiapan yang tidak mudah, dimulai dari perekrutan yang sangat selektif hingga pendidikan dan pelatihan yang sangat intensif. Semua upaya tersebut bertujuan untuk membentuk personel TNI Angkatan Laut yang handal dan profesional, hal ini juga selaras dengan Prioritas…
Baca SelengkapnyaKunjungan Kerja Pangkogabwilhan III di Koarmada III
Sorong PW- TNI AL/ Koarmada III..Panglima Koarmada III Laksamana Muda TNI Irvansyah,S.H.,CHMRP.,M.TR.(Opsla) didampingi Pejabat Utama Koarmada III, Komandan Lantamal XIV dan Komandan Pasmar 3 menyambut kedatangan Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan III (Pangkogabwilhan III) Letjen TNI I Nyoman Cantiasa, S.E, M.Tr. (Han) beserta Pejabat Utama (PJU) Kogabwilhan III, di Bandara Domine Eduard Osok (DEO) dalam rangka kunjungan kerja ke Mako Koarmada III Katapop Kabupaten Sorong, Papua Barat. Selasa (15/03/2022). Dalam rangkaian kunjungan kerja tersebut, Pangkogabwilhan III berkesempatan untuk melaksanakan silaturahmi dan Sembahyang di Pura Jala Sukma Dharma di Kesatrian Mako…
Baca SelengkapnyaTingkatkan Kesiapan Bertempur, Koarmada III Selenggarakan Gladi Tugas Tempur
Sorong PW- TNI AL/ Koarmada III. Dalam rangka meningkatkan profesionalisme prajurit dan kesiapan operasi Alutsista jajaran Koarmada III, Kolat Koarmada III menyelenggaraan Uji Terampil Gladi Tugas Tempur Kapal Tingkat II (L2) pada unsur-unsur KRI di jajaran Koarmada III yaitu KRI Gulamah-869 di Perairan Sorong. Selasa (15/03/22). Pada latihan ini, KRI Gulamah-869 melaksanakan beberapa latihan diantaranya melaksanakan latihan penembakan Meriam 30 mm, 12,7 mm, senapan M4 dan pistol P2., melaksanakan peran pemanduan, peran melewati medan Ranjau, Peran Cuaca Buruk, Peran orang jatuh di laut (MOB), Peran Kemudi Darurat, Peran Pemeriksaan dan…
Baca SelengkapnyaDirkamsel Korlantas Polri Kunjungi Kampung Tertib Lalu Lintas Kampung Malasom Sorong
Malasom Aimas PW- Kepolisian Republik Indonesia (Polri) terus melakukan berbagai terobosan atau program untuk seluruh masyarakat agar lebih tertib lagi dalam berlalulintas di jalan raya. Bahkan program Kampung Tertib Lalu Lintas, turut dilombakan. Di Kabupaten Sorong ada juga Kampung Tertib Lalu Lintas. Kampung Tertib Lalu Lintas tersebut tepatnya berada di Jalan Lobak Diy Kelurahan Malasom Aimas Kabupaten Sorong. Hari ini (15/3), Kampung Malasom dikunjungi Dirkamsel Korlantas Polri Brigjen Pol Prof Dr Chryshnanda Dwilaksana M.Si. Didampingi Kasat Lantas Polres Sorong, Iptu Liska Oktavima Rudianto, Dirkamsel Korlantas Polri Brigjen Pol Prof Dr…
Baca SelengkapnyaPerwira Lanmar Jakarta Tingkatkan Kemampuan Menembak Pistol
(Jakarta), PW: Untuk meningkatkan kemampuan dalam bidang menembak, Danlanmar Jakarta Kolonel Marinir Arief R. H. Anggorojati, S.E., M.M., CTMP. memimpin seluruh Perwira Lanmar Jakata melaksanakan olahraga menembak pistol di Lapangan Tembak Pistol Jusman Puger, Kesatrian Marinir Hartono, Cilandak Jakarta Selatan, Selasa (15/03/2022). Kegiatan olahraga menembak pistol tersebut juga sesuai dengan perintah harian Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M. yaitu untuk membangun sumber daya manusia (SDM) yang unggul, profesional serta tangguh dalam menghadapi setiap ancaman dan tantangan tugas. Pelaksanaan menembak pistol dilaksanakan pada jarak 20 m…
Baca SelengkapnyaFokus Gelar Kekuatan Di Daerah Rawan dan Strategis, TNI AL Siapkan KRI jenis PC – 60 M
Jakarta, PW: Fokus menggelar kekuatan di daerah rawan dan strategis, TNI Angkatan Laut (TNI AL) menyiapkan Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) yang dapat melaksanakan pengamanan wilayah perairan Indonesia, salah satunya dengan menyiapkan KRI jenis Patroli Cepat (PC) – 60 M yang saat ini dalam tahap First Steel Cutting dan Keel Laying di PT. Palindo Marine Shipyard Komplek Nagoya Permai Blok A No. 6 Sungai Lekop, Kecamatan Sagulung, Kota Batam, Kepulauan Riau, Selasa, (15/03). Pelaksanaan First Steel Cutting dan Keel Laying ditinjau Asisten Operasi (Asops) Kasal Laksamana Muda (Laksda) TNI Dadi…
Baca SelengkapnyaTingkatkan Kesejahteraan Personel dan Masyarakat, Kasal Grand Opening Pusat Kuliner Cinere Garden Foodstreet
Jakarta, PW: Guna meningkatkan kesejahteraan personel dan masyarakat sekitar, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono didampingi Ketua Umum Jalasenastri Ny. Vero Yudo Margono meresmikan Pusat Kuliner Cinere Garden Foodstreet dan Musholla Al – Barokah yang berlokasi di Komplek TNI AL Pangkalan Jati, Cinere, Jakarta Selatan. Selasa (15/3). Peresmian Cinere Garden Foodstreet ini diawali dengan pemutaran filler Cinere Garden Foodstreet dan laporan perkembangan pembangunan oleh Ketua Panitia Laksda TNI (Purn) Warsono HP., yang dilanjutkan dengan penekanan tombol sirine oleh Kasal, pembukaan selubung papan nama, serta penandatanganan prasasti. Kasal…
Baca SelengkapnyaWadan Menkav 2 Marinir Tinjau UNPD Prajurit
(Surabaya), PW: Dalam rangka mengetahui kesiapan dan kemampuan tempur. Prajurit Resimen Kavaleri 2 Marinir (Menkav 2 Marinir) melaksanakan Uji Nilai Perorangan Dasar (UNPD) Triwulan I Tahun 2022 materi renang di Kolam Renang Usman Harun, Kesatrian Marinir Sutedi Senaputra Karangpilang, Surabaya, Jawa Timur. Selasa (15/03/2022). Kegiatan ini diikuti Satlak-satlak di jajaran Resimen Kavaleri 2 Marinir, dengan materi yang diujikan renang jarak 300 meter, sebagai penilai dari Komando Latih Marinir 5 Baluran. Wadan Menkav 2 Marinir Letkol Marinir La Ode Jimmy Herizal Rahman, M.Tr.Hanla., M.M., mewakili Komandan Resimen Kavaleri 2 Marinir (Danmenkav…
Baca Selengkapnya