Pangdam II/Sriwijaya Pimpin Sidang Pantukhir Calon Tamtama PK TNI AD Ta. 2020

Palembang, PW: Sebanyak 916 Calon Tamtama (CATA) Prajurit Karier (PK) TNI AD Gelombang II TA. 2020 Subpanpus Kodam II/Sriwijaya mengikuti Sidang Pantukhir Tingkat Pusat yang dipimpin langsung oleh Pangdam II/Swj Mayjen TNI Agus Suhardi, Jum’at (6/11/2020) bertempat di Lapangan Hitam Markas Dodikjur Rindam II/Swj Puntang, Lahat – Sumsel. Turut hadir dalam Sidang Pantukhir Penerimaan CATA PK TNI AD Gelombang – II TA. 2020 tersebut, antara lain ; Danrindam II/Swj, Aspers Kasdam II/Swj dan Tim Subpanpus dari Mabesad termasuk Tim Pengawas Seleksi yang dipimpin Kolonel Inf Tri Saktiono. Para peserta yang…

Baca Selengkapnya

Aspers Kasal Berikan Pembekalan Pada Pasis Dikreg Seskoal Angkatan Ke-58 Ta.2020

Jakarta, PW: Asisten Personel Kepala Staf Angkatan Laut (Aspers Kasal) Laksamana Muda TNI I Nyoman Mandra, M.Sc., CHRMP., memberikan pembekalan kepada Perwira Siswa (Pasis) Pendidikan Reguler (Dikreg) Sekolah Staf dan Komando TNI Angkatan Laut (Seskoal) Angkatan ke-58 TA.2020 yang dilaksanakan secara virtual Pembekalan secara virtual ini dihadiri oleh Komandan Seskoal Laksamana Muda TNI Dr.Iwan Isnurwanto, S.H., M.A.P., M.Tr (Han)., Wadan Seskoal Laksamana Pertama TNI Imam Musani, S.E., M.Si., yang berada di Ruang Tunggu Dosen Gedung R.E. Marthadinata dan Pasis Dikreg Seskoal Angkatan ke-58 TA.2020 mengikuti dari Ruang Mess masing-masing Pasis,…

Baca Selengkapnya

Ny. Ana Fahru Zaini : Istri Harus Mendukung dan Memotivasi Suami

Lembang, PW: “Sebagai pendamping suami, seorang istri harus mampu mendukung dan memotivasi suami sehingga dapat meningkatkan moril, semangat, dan kinerja yang mendukung keberhasilan tugas suami,” ujar Ny. Ana Fahru Zaini selaku Ketua Harian Yasarini saat mengawali ceramahnya dalam pembekalan kepada peserta Penataran Istri (Penatris) Pasis Seskoau Angkatan Ke-57 yang diikuti secara daring Ketua PIA Ardhya Garini CBS Seskoau Ny. Wiwin Samsul Rizal, Wakil Ketua PIA Ardhya Garini CBS Seskoau Ny. Diah Jemi Trisonjaya beserta pengurus PIA Ardhya Garini CBS Seskoau di Gedung Widya Yudha, Seskoau, Lembang. Jumat (06/11/2020), serta para…

Baca Selengkapnya

Wadan Kormar Secara Resmi Buka Marines Archery Copetition

(Jakarta), PW: Wakil Komandan Korps Marinir (Wadan Kormar) Brigadir Jenderal TNI (Mar) Nur Alamsyah, M. Tr (Han) selaku Inspektur Upacara (Irup), mewakili Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayor Jenderal TNI (Mar) Suhartono, M. Tr (Han), secara resmi membuka Marines Archery Competition (MAC) tahun 2020 di Lapangan Panahan Bukit Maryoto, Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan. Jum’at (06/11/2020). Upacara pembukaan MAC yang merupakan rangkaian dari kegiatan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Korps Marinir TNI AL tahun 2020 tersebut, diawali dengan laporan oleh Ketua Panitia Letkol Marinir Jackson Roy Paliman Pauta, S.Tr.Han.,…

Baca Selengkapnya

Dankormar: Marinir Yang Ekspedisioner Dan Multirole Di Era Revolusi Industri 4.0

(Jakata), PW: “Untuk dapat menjawab segala tantangan, maka Korps Marinir harus dapat beradaptasi, berakselerasi dan berinovasi dengan melakukan perubahan serta pengembangan taktik dan strategi militer yang lebih terintegrasi sebagai Marinir yang Ekspedisioner dan Multirole di era Revolusi Indrustri 4.0”, papar Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayor Jenderal (Mayjen) TNI (Mar) Suhartono M.Tr (Han), saat memberikan pembekalan kepada Perwira Siswa Pendidikan Reguler Sekolah Komando Angkatan Laut (Pasis Dikreg Seskoal) Angkatan ke – 58 TA. 2020. Dalam pembekalan yang berlangsung virtual melalui sambungan video conference yang disampaikan oleh Komandan Korps Marinir di Mako…

Baca Selengkapnya

Menyambut HUT Marinir Ke 75, Puslatpurmar 8 Teluk Ratai Anjangsana ke Salah Satu Pelaku Sejarah

(Lampung), PW: Untuk Menyambut Hari jadi Korps Marinir Ke 75 Tahun, Komandan Puslatpurmar 8 Teluk Ratai Mayor Marinir Yudha Timur Saputra yang di wakili Perwira Staf Seksi Administrasi (Pasimin), Lettu Marinir Gunarta bersama beberapa anggota melaksanakan anjangsana ke Rumah Serda (Pur) Korps Komando Angkatan Laut (KKO AL) Suroso salah satu tokoh pelaku sejarah Korps Marinir di Dusun Perantian Piabung, Lampung Jum’at 06/11/2020. Serda (Purn) KKO Suroso saat ini sudah genap berusia 83 tahun, pada saat masih berdinas telah melaksanakan beberapa tugas tempur, salah satunya tugas yang pernah dilaksanakan yaitu operasi…

Baca Selengkapnya

Jelang HUT Korps Marinir Komandan Puslatpurmar 5 Baluran Anjangsana Ke Kediaman Warakawuri

(Situbondo) -PW:  Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Korps Marinir yang jatuh pada tanggal 15 November nanti, Komandan Pusat Latihan Pertempuran (Puslatpurmar) 5 Baluran Letkol Mar Agus Wahyudi beserta Perwira Staf melaksanakan kegiatan anjangsana ke kediaman Warakawuri Puslatpurmar 5 Baluran. Situbondo, Jawa Timur. Jum’at, (6/11/2020). Kegiatan anjangsana tersebut merupakan salah satu wujud perhatian dan kepedulian Keluarga Besar Prajurit Puslatpurmar 5 Baluran untuk tetap menjaga dan mempererat tali silaturahmi keluarga Besar Korps Marinir. Beberapa warakawuri yang dikunjungi antara lain; istri dan anak dari Alm. Peltu Mar Suhardi, Alm. Peltu Mar…

Baca Selengkapnya

Olah Raga Bersama TNI Polri Di Sarang Petarung Buaya Muara Yonmarhanlan XI

Merauke, PW: Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan XI Merauke kembali menjadi tuan rumah dalam kegiatan olahraga bersama TNI Polri yang dilaksanakan di Mako Yonmarhanlan XI Jln. Diko 1 Trans Irian Wasur Distrik Merauke, Kab. Merauke, Papua. Jumat, (06/11/2020). Olahraga bersama yang dipimpin langsung Komandan Lantamal XI Brigjen TNI (Mar) Budi Purnama, S.Pi., M.Agr., tersebut juga dihadiri oleh Komandan Korem 174/ATW Brigjen TNI Bangun Nawoko, Komandan Lanud J. A. Dimara Kolonel (Pnb) Herdi Arief Budianto, Waka Polres Merauke Kompol Yustinus S. Kadang serta jajaran para Perwira Menengah dan Perwira Pertama gabungan TNI…

Baca Selengkapnya

DANLANTAMAL X DI MATA ANAK BUAHNYA

Jayapura, PW: Perhatian dan kepedulian seorang Laksma TNI Yeheskiel Katiandagho, S.E., M.M., kepada anak buah dalam memimpin Lantamal X cukup dirasakan para prajurit dan PNS-nya. Itu ditunjukan Komandan Lantamal X Laksma Yeheskiel yang selalu mendekatkan diri kepada prajurit dan PNS yang dipimpinnya, dengan selalu memberikan arahan disetiap kesempatan yang ada. Dengan gaya kepemimpinan yang santun, sesekali diselingi bahasa candaan saat menjadi lawan bicara, sosok Laksma Yeheskiel adalah pemimpin yang boleh dikata low profile, namun tidak kehilangan ketegasan dan kewibawaan seorang pemimpin. Seperti yang dirasakan keenam anggota Denma Lantamal X, yaitu…

Baca Selengkapnya

Jalin Kebersamaan, Keluarga Besar Yonmarhanlan I Gelar Jum’at Ceria

Medan, PW: Guna menjalin kedekatan dan soliditas dengan sesama keluarga besar Prajurit Petarung Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) I Belawan, Danyonmarhanlan I Letkol Marinir Farick, M.Tr.Opsla., didampingi oleh Ketua Ranting B Cabang I Korcab Pasmar 1 Ny. Ade Farick menggelar acara Jum’at Ceria di Potret Cafe Resto Jl. Wachid Hasyim, Medan. Jum’at (06/11/2020). Acara dikemas dalam suasana santai dengan menikmati hidangan makan sore sembari mendengarkan alunan musik. Kegiatan membangun kebersamaan ini digelar usai melaksanakan kegiatan rutinitas selama sepekan. Diharapkan kegiatan ini dapat menjadi suatu kegiatan yang berguna untuk penyegaran bagi…

Baca Selengkapnya