Menyambut HUT TNI, Korem 151/Binaiya Bersih-Bersih Laut

AMBON PW. Bertempat di Pantai Tapal Kuda, Kecamatan Nusaniwe, Kota Ambon Komando Resor Militer (Korem) 151/Binaiya, Melaksanakan kegiatan Bersih Laut. Hal ini dilakukan masih dalam rangkaian kegiatan Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) yang ke 76 Tahun 2021, Rabu (29/09/2021). Komandan Korem 151/Binaiya, Brigjen TNI Arnold A.P. Ritiauw mengatakan, kegiatan itu dilaksanakan dalam rangka memperingati HUT ke-76. “Kali ini bersih-bersih di dasar laut sampai kedalaman kurang lebih 10 meter. Hal itu dimaksudkan untuk menyelamatkan ekosistem laut dari pencemaran khususnya sampah plastik, agar dasar laut bisa terlihat indah dan…

Baca Selengkapnya

Pembuatan jalan usaha tani masuk proses penimbunan

MALTENG, PW: Kegiatan Tentara Manunggal Membangun Desa TMMD ke 112 kodim 1502/Masohi, satgas TMMD dan Warga Desa Sari Putih Kec. Seram Utara Timur Seti melaksanakan Penimbunan Jalan Usaha Tani. Penimbunan ini di lakukan setalah sebelumnya satgas TMMD membuat Bahu Jalan Usaha Tani, Pembuatan Jalan usaha Tani bertujuan untuk mempermudah akses jalan warga daerah tersebut untuk menuju ke perkebunan dan jalur terdekat ke desa lainnya. Menurut pak jumadi salah satu warga bahwa jalan yang di buat oleh satgas TMMD ke 112 kodim 1502/Masohi sangat membantu para petani maupun para warga sekitar…

Baca Selengkapnya

Non Fisik TMMD 112 Kodim 1509/Labuha Penyuluhan Stunting dan Ingatkan Menjaga Prokes

HALSEL PW. Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-112 Kodim 1509/Labuha tidak hanya menyelesaikan pengerjaan sasaran fisik saja. Namun disela kegiatan fisik, anggota Satgas juga menggelar kegiatan non fisik, Rabu (29/09/2021), Acara digelar menggunakan standar protokol covid-19, dengan memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak. Dan bekerja sama dengan Dinas Kesehatan melalui Puskesmas Indari Kecamatan Bacan Barat, dalam kegiatan non fisik TMMD guna memberikan penyuluhan tentang pencegahan dan penanganan stunting yang diselenggarakan di Posyandu Mawar desa Nang, Ibu Rosmala selaku Bidan desa Nang Pun menyampaikan bahwa stunting perlu dicegah dengan…

Baca Selengkapnya

Didampingi Babinsa Koramil 1508-02/Galela, Tim Kesehatan Berikan Sosialisasi Dan Edukasi Kepada Orang Tua Tentang Vaksinasi Anak

Halut, PW: Di tengah lonjakan kasus Virus Covid-19 di Indonesia, Pemerintah terus mengupayakan agar target vaksinasi Covid-19 terpenuhi, begitu juga vaksinasi terhadap anak usia 12-17 tahun. Berkaitan dengan hal tersebut, Tim Puskesmas Soakonora dr. Ami yang didampingi Kapolsek Galela Iptu Angga Perdana Putra dan Babinsa Koramil 1508-02/Galela Sertu Asmar memberikan sosialisasi dan edukasi vaksinasi Covid 19 kepada orang tua tentang vaksinasi anak. Bertempat di MAN 1 Halut Desa Seki Kec. Galela Selatan Kab. Halmahera Utara, Rabu (29/9/2021). Kepala sekolah MAN 1 Halut bapak Hatta dalam kesempatan tersebut menyampaikan, bahwa pihak…

Baca Selengkapnya

Kodim 1006 Banjar Gelar Vaksinasi Dihari Jadi TNI Ke-76″ Dandim Kita Bantu Kesulitan Rakyat

MARTAPURA-PW:Bersatu Berjuang Kita Pasti Menang”. ujar Dandim 1006/Banjar ,Arti Makna dalam rangka menyambut HUT TNI Ke – 76 tahun 2021. Sesuai tema bahwa dihari jadinya Tentara Nasional Indonesia yang Ke -76 tahun ini, Kodim 1006/Banjar terus berupaya mempercepat penuntasan dan percepatan program vaksinasi nasional untuk menuju Indonesia Sehat. Letkol Inf Imam Muchtarom S.I.P saat melakukan peninjauan Serbuan Vaksinasi mengatakan pagi ini kita laksanakan serbuan vaksinasi yang bekerja sama dengan Tim Dinas Kesehatan Kodam VI/Mlw Rumah Sakit Kartini Guntung Payung Banjarbaru. Ternyata laporan dari penyelenggara Pasi Ops Kapten Ramelan Pagi ini…

Baca Selengkapnya

Hadir Musyawarah Desa ” Babinsa Inginkan Percepat Pemulihan Covid -19 Dan Membangun Desa

MARTAPURA-PW: Rabu (29/9) Atas inisiatif dari Kepala Desa Sungai Ranggas Ulu Martapura Kecamatan Martapura Barat Bapak Syarifudin membuka Rapat Kerja Musyawarah tingkat Desa. Seluruh Perangkat Desa dan Kecamatan beberapa orang Tokoh Masyarakat di undang hadir dalam Musyawarah Desa tersebut, juga dihadiri Babinsa Koramil 1006-06/Mtp Sersan Dua Mansyur Acara yang berlangsung dikantor Kepala desa Sungai Ranggas Ulu demi menyatukan persepsi dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat kita dan bahasan musrembang didesa. Terlebih lagi di masa pandemi Covid 19 seperti sekarang ini, maka kita sebagai Pemerintahan di tingkat Desa harus merumuskan langkah dan…

Baca Selengkapnya

Warga Menjalani Isoman Covid-19 Mendapat Perhatian Babinsa Vitamin Dan Sembako

BANJARBARU-PW:Rabu (29/9) Dukungan Babinsa warga yang menjalani Isolasi Mandiri akibat dampak Pandemik Covid -19 menjadi perhatian khusus Prajurit Babinsa Koramil 1006-07/ Banjarbaru Babinsa Peltu Afrizul dengan rekan Babinsa lainnya kini kembali melakukan pengawasan sekaligus penyaluran sembako dan vitamin kepada warga Isoman Afrizul mengatakan, bahwa pemberian sembako serta obat dan vitamin dukungan PT.PAMA dan Kerjasama Kodim 1006/Banjar Tujuan untuk memulihkan kesehatan kepada warga yang terdampak Isolasi Mandiri Covid-19. Arahan Dandim 1006 Banjar sinergis yang utama bersama aparat baik didesa, harus terjun bersama-sama untuk memastikan bahwa mereka yang melaksanakan isolasi mandiri dalam…

Baca Selengkapnya

Wujudkan Sinergi Dibidang Agama, Dandim 1001/HSU Silahturahmi Ke Kediaman Ketua MUI Kab. HSU

Amuntai-PW;Dandim 1001/HSU Letkol Inf Aldin Hadi melakukan silahturahmi ke-kediaman ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI ) Kab. Hulu Sungai Utara KH Said Masrawan, bertempat Ds.Sungai Dikum, Kec.Haur Gading, Kab.Hulu Sungai Utara, Rabu (29/09/2021) Kedatangan Dandim 1001/HSU Letkol Inf Aldin Hadi langsung disambut oleh Ketua (MUI ) Kab. Hulu Sungai Utara KH Said Masrawan. “Hari ini saya perkenalkan diri dan minta bimbingan serta mempererat silaturahmi dengan ketua MUI berharap dukungan serta doa sebagai pejabat baru di Kab.Hulu Sungai Utara sebagai Dandim 1001/HSU Saya juga ucapkan terima kasih sudah sambut kedatangan kami,” ucap…

Baca Selengkapnya

Peringati HUT TNI, Kodim 1008/Tbg Bantu PMI Penuhi Ketersediaan Darah

Tabalong-PW: Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-76 TNI, Kegiatan bakti sosial telah menjadi agenda rutin yang dilaksanakan oleh TNI dalam memperingati hari ulang tahunnya. Seperti hari ini, Rabu (29/09) Kodim 1008/Tabalong melaksanakan kegiatan bakti sosial donor darah bekerja sama dengan PMI Kabupaten Tabalong. Bertempat di Ruang Data Makodim 1008/Tabalong, bakti sosial donor darah turut diikuti Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXXI Dim 1008, personil gabungan Kompi Senapan A Yonif 621/Manuntung, Polres Tabalong, PPM/FKPPI, Subdenpom Tanjung dan Minvet. Komandan Kodim 1008/Tabalong Letkol Inf Ras Lambang Yudha mengatakan bahwa bakti sosial donor…

Baca Selengkapnya

Prajurit TNI Tumbuh Kembangkan Semangat Gotong Royong

Blitar, PW: Keterlibatan ratusan prajurit TNI yang diterjunkan dalam pelaksanaan TMMD ke-112 yang dilaksanakan di Desa Pakisaji, Kecamatan Kademangan, Kabupaten Blitar terus mendapatkan apresiasi yang sangat baik. Mereka prajurit TNI dinilai telah mampu menumbuhkembangkan semangat kegotongroyongan yang menjadi ciri khas kepribadian bangsa Indonesia. Kades Pakisaji, Andi Purnomo juga mengakui hal itu dan berterima kasih kepada para prajurit TNI yang diterjunkan di desanya. “Terima kasih telah menanamkannya kepada kami,” katanya saat ditemui di lokasi, Rabu (29/9/2021). Dengan adanya hal tersebut, Andi pun optimis dapat berdampak positif terhadap semakin kuatnya kebersamaan antara…

Baca Selengkapnya